SuaraJakarta.id - Bekerja sampai pagi? Anda butuh tempat nongkrong di Jakarta 24 jam. Tempat nongkrong di Jakarta 24 jam bisa juga untuk menghabiskan waktu bersama dengan teman-teman.
Bahkan untuk sekedar mengerjakan tugas dengan suasana berbeda banyak orang yang mencari kafe.
Mencari tempat nongkrong di Jakarta 24 jam tidaklah sulit.
Berikut ini merupakan beberapa tempat nongkrong yang cukup direkomendasikan mulai dari segi tempat, fasilitas dan juga citarasa makanan yang dihidangkan.
1. McCafe
McCafe merupakan tempat nongkrong bergaya kedai kopi yang kini telah memiliki bangunan terpisah dari restoran McDonald's.
McCafe memberikan alternatif lain bagi pengunjung yang hanya sekedar ingin menikmati kopi dengan suasana yang nyaman dan modern. Ada beragam menu minuman yang ada di McCafe yang dimulai dari harga Rp19.500-Rp33.000
Kamu bisa menemukan McCafe di berbagai daerah di Jakarta dengan harga yang serupa dan tersedia selama 24 jam.
Baca Juga: Ganjil Genap di Jakarta Diperpanjang, Ini Daftar Kendaraan yang Bebas Melintas
Terletak di Jalan Kemang Raya No.69E, RT11/RW2, Bangka. Kecamatan Mampang Prapatan, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta.
Berupa bangunan 2 lantai, dengan fasilitas seperti terdapat area untuk merokok yang terdapat di lantai 2, serta ruangan indoor dan outdoor, toilet bersih, WIFI, ramah anak dan ada kursi khusus anak-anak, parkir motor dan mobil.
Tidak hanya menyajikan roti bakar tetapi juga menu makanan lain seperti ayam geprek, french toast, pancake, spaghetti, nasi goreng, kwetiaw, roti maryam dan pisang bakar, serta menu lainnya.
Harga makanan di roti bakar Kemang ini dimulai dari Rp 17.000-Rp35.000 sedangkan untuk minuman dimulai dari Rp16.000-Rp36.000
3. Waha Kitchen
Waha Kitchen terletak di Jalan Wahid Hasyim St No.127, Kebon Kacang, Tanah Abang, Jakarta. Kafe satu ini menyediakan hidangan Chinese food, serta menu khas Asia lainnya seperti laks, hainan chicken rice, serta menu lainnya yang siap menemani dan jadi amunisimu selama 24 jam.
Berita Terkait
-
Curanmor di Tambora Berakhir Tragis: Tembak Warga, Pelaku Dihajar Massa Hingga Kritis!
-
Jakarta Gak Mau Kalah! Intip Tren Wisata Urban yang Lagi Hype di Ibu Kota
-
Tragis! Mulut Asem Mau Nyebat, Pegawai Warkop di Kebon Jeruk Tewas Tersetrum Listrik
-
Mahfud MD Desak Penegakan Hukum Dugaan Mark Up Proyek Kereta Cepat Whoosh
-
Wonderkid Persija Jakarta Cuma Bisa Geleng-geleng Dikasih Banyak Menit Tampil Pelatih Brasil
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Dugaan Pelecehan dan Penganiayaan Terungkap di Dapur Makan Gratis, Ini Respons BGN
-
3 Rekomendasi AC 1 PK Terbaik untuk Ruang Keluarga: Dingin Nyaman, Listrik Hemat
-
Dekatkan Akses Keadilan, Peradi Jaktim Buka Konsultasi Hukum Gratis
-
Pahlawan Skincare Sepanjang Tahun: 3 Rekomendasi Sunscreen yang Tidak Bikin Kulit Kering
-
Mas Dhito Berharap Beroperasinya Kembali Bandara Dhoho Dongkrak Pertumbuhan Ekonomi