SuaraJakarta.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menemui massa buruh yang berdemo terkait kenaikan Upah Minimum Provinsi atau UMP Jakarta di Balai Kota, Kamis (18/11/2021).
Berita Anies temui massa demo buruh merupakan satu dari lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca pada, Kamis (18/11/2021).
Selain itu, ada juga berita soal UMK Tangsel 2022.
Berikut daftar selengkapnya lima berita SuaraJakarta.id yang paling banyak dibaca Kamis kemarin:
1. Temui Massa Demo Buruh di Balai Kota, Anies Bilang Begini
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akhirnya menemui massa buruh yang berdemo di depan Balai Kota Jakarta, Kamis (18/11/2021).
Massa buruh yang berasal dari Federasi Serikat Pekerja Logam Elektronik Mesin Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSP LEM SPSI) itu menuntut kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP).
2. Keluarga Nirina Zubir Jadi Korban Mafia Tanah, Polisi Buka Potensi Adanya Tersangka Baru
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Brigjen Yusri Yunus mengatakan, kemungkinan ada tersangka baru dalam kasus mafia tanah yang menimpa kelurga artis Nirina Zubir.
Yusri mengatakan, penyidik Polda Metro Jaya saat ini masih mendalami kasus mafia tanah tersebut.
3. Giring Ganesha Jadi Ketum Gantikan Grace Natalie, Ini Susunan Pengurus Baru PSI
Giring Ganesha mengaku bersyukur telah resmi dilantik menjadi Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) untuk periode 2019-2024.
Giring Ganesha yang sebelumnya menjabat pelaksana tugas Ketua Umum PSI, menggantikan posisi Grace Natalie.
4. Wagub DKI Sebut UMP Jakarta Tidak Bisa Ditentukan Satu Pihak
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengungkapkan besaran Upah Minimum Provinsi atau UMP Jakarta tidak bisa ditentukan berdasarkan pertimbangan satu pihak. Namun harus ada masukan dari semua pihak.
"Tidak diputuskan secara sepihak, kami harus mendengarkan pendapat, masukan, harus dialog, harus diskusi dan ini yang terus dilakukan," kata Wagub DKI di Balai Kota Jakarta, Kamis (18/11/2021).
5. UMK Tangsel 2022 Ditargetkan Naik 10 Persen, KSPSI: Harus Naik!
Upah Minimum Kota atau UMK Tangsel 2022 ditargetkan naik. Hal itu bakal dipastikan pada pekan depan dalam rapat antara dewan pengupah serta perwakilan pekerja.
Sekretaris Umum Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Kota Tangerang Selatan, Vanny Sompie mengatakan, pihaknya bakal menuntut UMK Tangsel 2022 naik.
Berita Terkait
-
Kompak Pakai Rompi 'JAKI', Pramono-Anies Blusukan Bareng di Cengkareng Jakbar
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Nirina Zubir Dibanding-bandingkan dengan Aghniny Haque
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Bukan Ajang Eksperimen, Anies Ngaku Gak Asal-asalan Dukung Pramono: Saya Kenal, Tahu Pikiran dan Rekam Jejaknya
-
Ikut Blusukan, Anies Senang Pramono Berkomitmen Mengembalikan Jakarta Plus dan Kota Kolaborasi
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
HUT KORPRI, ASN Diharapkan Lebih Adaptif dengan Perkembangan Teknologi
-
Mas Dhito Dukung Penyandang Tuna Netra Wujudkan Mimpi ke Perguruan Tinggi
-
Eks Pendukung Deny-Mudawamah Putar Haluan ke Dhito-Dewi
-
Perkuat Perda-Perkada, Pemkab Kediri Tingkatkan Kompetensi ASN lewat Diklat Legal Drafting
-
Pemkab Kediri Angkat Duta Genre Sebagai Role Model bagi Lingkungan Remaja