Parasnya yang cantik tentu juga mendukung kariernya dan untuk menjaganya Celina kerap melakukan aktivitas fisik ataupun berolahraga untuk meningkatkan massa otot. Tak hanya itu, Celina juga melakukan pertemanan dengan wanita-wanita lain di berbagai belahan dunia. Hingga membuka pikiran dan wawasannya, saling membantu dan terciptanya kerja sama bisnis.
3. Amalia Yaksa Parijata
Wanita muda yang sukses dari karier yang ketiga adalah Amalia Yaksa Parijata. Amalia memulai kesuksesannya dengan berkecimpung di salah satu industri yang rumit di dunia, yaitu industri aviasi. Saat ini Amalia menjabat sebagai Vice President Marketing & Distribution Channel di Citilink Indonesia.
Amalia berhasil membawa Citilink menjadi maskapai penerbangan favorit di Indonesia. Namun, sebelumnya Amalia pernah menjabat sebagai Head of Corporate Communications di Blue Bird Group, penyedia layanan taksi di Indonesia.
Tak hanya itu, Amalia juga pernah menjadi calon legislatif (caleg) di DPR RI tahun 2009 dan Communications Specialist di DPR RI. Amalia adalah sosok wanita muda sukses yang turut aktif dalam bidang politik di Indonesia.
4. Charina Prinandita
Wanita muda yang sukses dari karier yang keempat adalah Charina Prinandita yang memulai kisah suksesnya dengan terlibat aktif dalam industri Food & Beverages. Saat ini Charina Prinandita adalah Co-Founder dari Eatlah.
Dalam catatan perjalanan karier Charina, bisnis Eatlah didirikan pada tahun 2016, sebuah bisnis yang mulai dirintis sejak berada di bangku kuliah. Saat itu Charina dan teman-temannya berkuliah di negara Singapura lalu membangun bisnis Eatlah.
Charina menemukan menu bernama Salted Egg Chicken, yang cocok di lidah orang Indonesia pada umumnya. Selanjutnya Charina mengkreasikan rasa Salted Egg dan mulai berpromosi untuk bisnisnya bersama kawan-kawannya. Padahal sebelumnya Chariana bekerja menjadi Marketing Executive di salah satu e-commerce besar di Asia, yaitu Reebonz. Namun, tak membuatnya merasa aman di zona nyaman dan lebih memilih memulai bisnisnya dari nol. Siapa sangka hal itu malah membuatnya semakin sukses.
5. Elisa Suteja
Wanita muda yang sukses dari karier yang kelima adalah Elisa Suteja. Elisa masuk di dalam jajaran 30 under 30 Forbes Asia dalam bidang retail dan e-commerce. Saat ini Elisa Suteja menjabat sebagai Co-Founder di Fore Coffe, yang merupakan salah satu coffee shop terkemuka di Indonesia. Elisa bersama founder lainnya menciptakan ide untuk membuat Fore Coffee dengan pendekatan teknologi.
Nah itulah 5 sosok perempuan muda sukses dari karir yang mampu memberikan inspirasi bagi siapa saja, terutama para wanita Indonesia. Selalu berjuanglah untuk tetap jadi dirimu dengan versi terbaik dan genggamlah kesuksesanmu!
Berita Terkait
-
5 Tips Miliki Perkembangan Karier yang Melesat, Antusias Belajar!
-
4 Alasan Tak Perlu Merasa Bersalah untuk Mengubah Karier
-
Ulasan Buku Inspiration for Women: Kisah Wanita Sukses yang Menginspirasi Dunia
-
Agar Karier Sukses Usai Lulus Kuliah, Mahasiswa Tidak Boleh Melupakan Pendidikan Karakter
-
Karier Sukses di Usia 20-an? Dijamin Bisa dengan Ikuti 7 Tips Ini
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
Pilihan
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
Terkini
-
Ultraverse Festival 2026 Satukan Musik Tanpa Jarak dengan Layanan XL Ultra 5G+
-
Cek Fakta: Purbaya Ungkap Hasil Korupsi Jokowi Disembunyikan di 32 Rekening Asing, Ini Faktanya
-
Waspada Tanah Longsor Januari 2026, Ini Daftar Kecamatan Rawan di DKI Jakarta
-
Cek Fakta: Benarkah Video Mobil Tersambar Petir di Jalan Tol?
-
Duel Kopi Sachet Indomaret: Good Day vs Kapal Api, Mana Paling 'Nendang'?