Scroll untuk membaca artikel
Rizki Nurmansyah
Rabu, 24 Agustus 2022 | 07:05 WIB
Ketum PSI Giring Ganesha bertemu Ketum Golkar Airlangga Hartarto. [Dok. Istimewa]

"Ini sedang masa pendekatan. Kami sedang mencari titik persamaan, hobi apa, makanan kesukaan apa. Kalau banyak hal cocok, mungkin saja berlanjut ke pelaminan," kata Giring.

PSI berkunjung ke Kantor DPP Partai Golongan Karya (Golkar) di Anggrek Nelly Jakarta, Selasa (23/8) malam.

Ketua Umum DPP PSI Giring Ganesha didampingi Sekjen PSI Dea Tunggaesti, Bendum PSI Suci Mayang Sari dan Ketua DPP PSI Isyana Bagoes Oka.

Ketum Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto didampingi Wakil Ketua Umum Partai Golkar Agus Gumiwang Kartasasmita, Sekjen Golkar Lodewijk F. Paulus, Bendahara Umum Golkar Dito Ganinduto bersama petinggi Golkar, seperti Nurul Arifin dan Putri Komarudin.

Baca Juga: Usai Bertemu Ketum Golkar, Giring PSI: Lagi PDKT dengan KIB, Kalau Cocok Lanjut Pelaminan

Load More