SuaraJakarta.id - Polisi menyelidiki penemuan sosok mayat laki laki di kawasan Kali Mokevart, Cengkareng, Jakarta Barat, Rabu (14/9/2022).
"Kita periksa dan mayat kita identifikasi," kata Kapolsek Cengkareng, Kompol Ardhie Demastyo di Jakarta, Kamis (15/9/2022).
Menurut Ardhie, penemuan mayat itu bermula ketika salah seorang saksi sedang duduk di pinggir Kali Mokevart, Cengkareng pukul 17.00 WIB
Tiba-tiba, saksi melihat ada sesosok mayat yang mengambang dalam posisi tertelungkup.
Baca Juga: Pemancing Berbondong-bondong Datangi Situ Gede Setelah Penemuan Mayat Sahrul
Sontak saksi pun kaget dan langsung memanggil warga sekitar.
Saksi pun langsung meminggirkan mayat tersebut ke pinggiran kali.
Setelah itu, saksi langsung melaporkan temuan itu kepada pihak kepolisian untuk ditangani lebih lanjut.
Berdasarkan hasil pemeriksaan sementara, polisi tidak mendapati adanya luka penganiayaan di sekujur tubuh.
"Pada mayat tidak ditemukan tanda-tanda penganiayaan. Selanjutnya mayat dikirim ke RSCM untuk keperluan autopsi," kata Ardhie.
Baca Juga: Geger Penemuan Mayat Pria di Lubuk Buaya Padang, Sekujur Tubuh Menghitam
Namun demikian, Ardhie menduga pria misterius ini sudah meninggal sejak satu hari yang lalu.
Berita Terkait
-
Mulut Berbusa usai Check In Bareng Cewek di Hotel, MS Tewas Gegara Overdosis Obat Kuat?
-
Pakai Celana Gambar Doraemon, Wanita Tanpa Identitas Ditemukan Tewas Menggambang di Penjaringan
-
Berkaus Coklat, Mayat Perempuan Tanpa Identitas Ditemukan di Atas Tumpukan Sampah Kali Cengkareng
-
Usai Jurnalis Tewas di Hotel, Kini Mayat Wanita Bercelana Doraemon Ngambang di Kali Cengkareng
-
Ortunya Tega Banget, Bayi Ditemukan jadi Mayat di Tumpukan Sampah Kawasan Tanah Abang
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Jakarta Bakal Dipenuhi CCTV! Rano Karno: Anggaran Rp380 Miliar Siap Digelontorkan
-
Gubernur Pramono Anung Ingin Rebranding Bank DKI: Bisa Jadi Bank Betawi
-
Semanggi Tak Bercahaya Lagi, Pramono Geram Lampu Dicuri
-
Siap-siap Daftar! Pemprov DKI Buka Rekrutmen 1.652 PPSU, Ini Syaratnya
-
Acara Gowes Bareng Pramono Bakal Lintasi JLNT, Komunitas Pesepeda dan Pejalan Kaki Menolak