SuaraJakarta.id - Sebanyak 3.200 personel gabungan Polri dan TNI dikerahkan untuk mengamankan aksi demonstrasi menolak kenaikan harga BBM yang dilakukan Partai Buruh sert berbagai serikat pekerja di sekitar Patung Kuda Arjuna, Jakarta Pusat, pada Rabu (12/10/2022) siang ini.
Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Komarudin menyebut ribuan personel tersebut meliputi unsur TNI, Polri dan Satpol PP.
"Kita siapkan hari ini ada 3.200 personel gabungan, TNI, Polri dan Satpol PP," kata Komarudin kepada wartawan, Rabu (12/10/2022).
Komarudin menyarankan kepada massa aksi untuk menggunakan area silang Barat Daya Monas sebagai lokasi aksi demo. Saran tersebut disampaikan agar tidak mengganggu aktivitas pengguna jalan.
Baca Juga: Massa GNPR Gelar Aksi Bela Rakyat Jilid 3 di Kawasan Patung Kuda
"Mana kala ini bisa diikuti maka tentu tidak perlu ada ruas jalan yang kita tutup atau kita alihkan," katanya.
Di samping itu, Komarudin juga mengimbau peserta aksi dapat menyampaikan aspirasinya secara damai.
"Kita juga menjaga hal-hal yang tidak diingankan, jadi seluruh aktivitas baik penyampaian aspirasi maupun aktivitas masyarakat bisa berjalan dengan tertib dan aman," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Demo di Patung Kuda Bubar, Api Berkobar Saat PPSU Siram Sampah
-
Bacakan Pancasila, Badru Selebgram Difabel Ikut Demo Indonesia Gelap di Patung Kuda
-
Indonesia Gelap! Massa Demo Putar Lagu Bayar..Bayar..Bayar di Patung Kuda
-
Lagu Bayar Bayar Bayar Menggema, Jadi Pembuka Aksi Demo 'Indonesia Gelap' di Patung Kuda
-
Seorang WNA Diamankan Aparat Berpakaian Preman di Tengah Aksi Indonesia Gelap
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Namanya Bakal Diganti Jadi Rumah Sakit Internasional, Pramono: RSUD Mengecilkan Diri Sendiri
-
Ingin Ada Tempat Berolahraga Selain di GBK, Pramono Bakal Bangun Jogging Track di Sejumlah Tempat
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu