SuaraJakarta.id - Kepolisian sektor (Polsek) Cilandak, Jakarta Selatan, mengakui terima laporan temuan butiran logam diduga proyektil peluru dan pecahan kaca dari warga di kawasan Cilandak, Selasa (11/10).
"Untuk penemuan butiran logam yang diduga proyektil peluru, perlu kita konfirmasi lagi ke Puslabfor (pusat laboratorium forensik), makanya kami melakukan penyelidikan," kata Kepala Polisi Sektor (Kapolsek) Cilandak Kompol Multazam Lisendra, saat jumpa pers di Jakarta, Rabu (12/10/2022).
Dia mengatakan warga tersebut melapor ke kantor Polsek Cilandak maka petugas menindaklanjuti laporan tersebut dan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) guna memeriksa saksi saksi.
Lebih lanjut, Multazam menyatakan pihaknya belum bisa memastikan bahwa butiran logam tersebut peluru atau bukan, karena masih dalam proses di Puslabfor Mabes POLRI sambil memenuhi syarat administrasi.
Baca Juga: Dor! Rumah Warga di Cilandak Jaksel Jadi Sasaran Peluru Nyasar, Polisi Selidiki
Menurut dia, saat ini hanya ada laporan penemuan butiran logam, tidak ada laporan terdengar bunyi tembakan.
Selain itu, polisi juga memeriksa pecahan kaca di dekat penemuan logam.
Terkait adanya kemungkinan penembakan itu adalah aksi teror, Multazam memastikan keadaan di Cilandak masih kondusif.
"Kami rasa, situasi di Cilandak masih sangat kondusif hingga saat ini. Dugaan ke sana belum ada, penyelidikan masih dilakukan," katanya. (Sumber: Antara)
Berita Terkait
-
Proyektil Peluru Ditemukan di Tempurung Kepala dan Tenggorokan, Penembak 3 Polisi Orang Terlatih?
-
Usung Anies Sebagai Tokoh Sentral, Ormas Gerakan Rakyat Bakal Jadi Partai Politik?
-
Bak Punya Nyawa 9! Cerita Nekat Mulyono: Cuci, Jemur hingga Simpan Mortir Selama 5 Bulan di Kamar
-
Temuan 2 Mortir di Cilandak Bikin Geger, Awalnya Disangka ART Pajangan
-
Kasus Pembunuhan Ayah-Nenek di Lebak Bulus, Polisi Observasi Kejiwaan MAS Selama 14 Hari
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Namanya Bakal Diganti Jadi Rumah Sakit Internasional, Pramono: RSUD Mengecilkan Diri Sendiri
-
Ingin Ada Tempat Berolahraga Selain di GBK, Pramono Bakal Bangun Jogging Track di Sejumlah Tempat
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu