SuaraJakarta.id - Sebuah video yang merekam kejadian angin puting beliung bererdar di media sosial. Peristiwa itu disebutkan terjadi di halaman SDN Karangsegar 01, Pebayuran, Kabupaten Bekasi.
Video itu viral di media sosial. Salah satunya diunggah akun Instagram @bekasi.terkini.
Dalam keterangannya, angin puting beliug SDN Karangsegar 01 Bekais itu terjadi pada Senin (17/10/2022).
"Akibatnya siswa yang sedang berada di halaman sekolah, langsung berlarian menghindar dari putaran angin puting beliung tersebut," tulis akun tersebut dikutip SuaraJakarta.id, Senin (17/10).
Baca Juga: Detik-detik Angin Puting Beliung Terjang Lapangan Sekolah di Bekasi: Siswa SD Histeris Ketakutan
Salah seorang warga, Tedy mengatakan, ia sempat menyaksikan terjadinya angin puting beliung saat sedang melintas.
"Anak-anak sekolah terlihat panik, berlarian, kejadian sangat singkat, sempat berputar di lapangan sekolah," ujarnya.
Tidak ada korban jiwa maupun kerusakan bangunan akibat dari angin puting beliung.
Video viral ini mendapat respon dari warganet. Salah satunya dari akun @iraa_hennaart.
"Ada Avatar lagi mampir itu," tulisnya.
Baca Juga: Puluhan Rumah Warga di Sumsel Rusak Diterjang Angin Puting Beliung Siang Hari Ini
"Sering gw lihat waktu dulu gw masih SD," tulis @diovallery.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Viral Curhatan Polos Bocah SD ke Prabowo Soal Jalan Rusak Berlumpur: Kapan Jalan Dibangun, Pak?
-
Ulasan Novel Viral: Ketika Ketenaran Mengubah Segalanya, Dunia Tak Lagi Sama
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
-
Le Minerale Terafiliasi Israel?
-
7 Rekomendasi Aplikasi Nonton Anime Terbaik April 2025, Lengkap Semua Series
-
Langkah Kecil Bandung: Mengguncang Dunia dan Membangun Solidaritas Global
Terkini
-
Laporan Dibegal, Pemuda di Tangerang Ternyata Tertembak Pistol Sendiri
-
Ngeri! JPO Tipar Cakung 'Menganga' Tidak Diurus, Warga: Bawaannya Pusing Lihat ke Bawah!
-
Detik-detik Pelaku Pembunuhan di Tangerang Terekam CCTV Saat Bawa Jenazah Korban
-
Jakarta Kembali Jadi Tuan Rumah Formula E 2025, Pemprov Minta Tidak Setengah-setengah
-
Misteri Jasad Pria dalam Karung Mulai Terungkap! Polisi Bekuk Pembunuh di Tangerang