SuaraJakarta.id - Dua bangunan rumah warga terdampak akibat tebing setinggi 10 meter longsor. Peristiwa itu terjadi di Jalan Abdulrahman RT 12 RW 5 Cibubur, Jakarta Timur.
Longsor itu akaibat tergerus derasnya arus Kali Cipinang akibat hujan deras pada Kamis (20/10/2022) malam.
Kasi Ekonomi dan Pembangunan Kelurahan Cibubur, Heru Kristianto mengatakan, daerah tersebut belum memiliki turap untuk mencegah terjadinya longsor saat debit air Kali Cipinang meningkat saat hujan deras.
"Posisi RT 12 RW 5 ini belum memiliki turap. Akibat aliran deras terkikis di bagian bawahnya mengakibatkan terjadinya longsor," tutur Heru, Jumat (21/10/2022).
Baca Juga: Polisi Tindaklanjuti Kasus Dugaan Pemalakan PKL di Kanal Banjir Timur
Petugas gabungan dari unsur PPSU dan Unit Pelaksana Kebersihan Badan Air membantu mengevakuasi barang-barang milik warga yang rumahnya terdampak longsor.
Kasi Ekonomi dan Pembangunan Kelurahan Cibubur, Heru Kristianto, mengatakan total 26 petugas gabungan yang dikerahkan membantu evakuasi barang-barang warga tersebut.
"Untuk PPSU Kelurahan Cibubur kita mengarahkan dua grup. Satu grup kurang lebih delapan orang jadi kita menurunkan 16 orang dibantu kolaborasi dengan UPK Badan Air ada 10," kata dia.
Lebih lanjut, dia mengatakan bahwa tidak ada korban jiwa dalam musibah longsor tersebut. Akan tetapi kerugian materi diperkirakan mencapai Rp 30 juta.
"Untuk korban jiwa tidak ada. Kerugian ditaksir Rp 20 juta sampai Rp 30 juta," kata Heru. [Antara]
Baca Juga: Akses Jalan Kabupaten di Purabaya Sukabumi Tidak Bisa Dilalui Kendaraan, Ini Penyebabnya
Berita Terkait
-
Bebas Bersyarat Setelah 2 Tahun Lebih Dipenjara, Ini Awal Mula Kasus Medina Zein
-
Geger Temuan Kerangka Manusia di Gedung Kosong Jaktim, Polisi Duga Korban Tewas Lebih dari 3 Bulan
-
Banjir dan Longsor di Nepal Tewaskan 148 Orang, 58 Masih Hilang
-
Daftar Identitas 12 Korban Tanah Longsor Penambangan Ilegal Di Solok Sumatra Barat
-
Badan Geologi Sebut Tambang Ilegal Tingkatkan Potensi Longsor Lebih Besar di Solok
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
Terkini
-
Bangunan Hijau Sokong Operasi Keberlanjutan Bank Mandiri
-
Klarifikasi Pemberitaan PT Asuransi Allianz Life Soal CWIG yang Buka Bantuan Hukum
-
Kacau! Prajurit TNI Lagi Santai Ngopi di Kebayoran Baru Dianiaya Gerombolan Diduga Ormas, Satu Orang Ditangkap
-
Calon Gubernur DKI Pramono Anung Lahir dan Besar di Kediri, Begini Kesehariannya Saat Sekolah
-
Peringati Hari Keuangan Nasional, Bank Mandiri Perkuat Komitmen Layanan Inklusif untuk Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan