SuaraJakarta.id - Dedikasi program ‘Indonesia Siap Siaga’ bagi mereka yang terdampak bencana. Berbagi makna semangat kepada para ‘Perempuan Tangguh’. Berikan ‘Kado Akhir Tahun’ untuk adik-adik yatim, dari kita si kakak asuh. Pun ‘Wakaf untuk Bunda’ menjadi dedikasi doa abadi bagi orang tua kita.
“Dompet Dhuafa mengusung tagline ‘Ini Tentang Kita’. Makna ‘Kita’ berarti semua pihak. Dompet Dhuafa, Relawan, Donatur, Penerima Manfaat, Jaringan Kemitraan, dan semua orang. Menggambarkan semua pihak dari berbagai latar belakang, status, pekerjaan, juga usia. Untuk bersama terlibat aktif dalam merawat kebaikan kolektif, lebih dekat dan melekat,” cetus Ketua Humanesia 2022 Dompet Dhuafa, Maya Nuraini dalam siaran pers pada Senin, (19/12/2022).
Wakil Ketua Humanesia 2022, Utammi S. Lestari, turut menambahkan, setidaknya ada empat program sorotan pada Humanesia tahun ini. Di antaranya adalah Indonesia Siap Siaga, Kado Anak Yatim, Perempuan Tangguh, dan Wakaf untuk Bunda.
“Sebelumnya, Dompet Dhuafa membuka semangat Humanesia ini melalui acara Sound of Humanity (S.O.H.) yang berlangsung akhir November lalu di Jakarta. Ini menjadi salah satu upaya kita dalam dedikasi Indonesia Siap Siaga untuk membantu korban bencana di Cianjur. Tergerak beberapa keterlibatan musisi seperti Indra The Rain, Marjinal, Mr. Jarwo feat. Abdel Achrian dan V1Mast, serta dimeriahkan oleh Aldi Taher dan Dini Andromeda sebagai Host-nya,” ungkap Utammi.
Melalui Humanesia kali ini, Dompet Dhuafa akan fokus pada Awareness (kesadaran) masyarakat terhadap kemanusiaan, sehingga menumbuhkan program-program berkesinambungan dalam perjuangan dedikasi yang ada.
Ya, #IniTentangKita , dengan ragam perbedaan dalam satu persamaan. Dengan upaya dan percaya, bahwa dukungan kemanusiaan kita turut menguatkan satu sama lain. Dedikasi kepedulian itu Dompet Dhuafa rangkum dalam momentum campaign Humanesia, agar optimis menyala yang membuka tahun 2023. Humanesia untuk mereka dan kita semua. Bersama saling merasa, kuatkan dengan kebaikan kita: https://dmptdf.com/initentangkita.
Berita Terkait
-
Humanesia Dompet Dhuafa Ajak Musisi hingga Selebritas Bantu Masyarakat Terdampak Gempa di Cianjur
-
Penyintas Lansia Rawan Gangguan Psikis, DMC Gelar Psychologycal First Aid Pasca Gempa Cianjur
-
Tingkatkan Literasi Wakaf, Dompet Dhuafa Gelar Wakaferse Fair : Semesta Berwakaf
-
Sejak Hari Pertama Bencana Gempa Cianjur, Tim RDK Dompet Dhuafa Terus Lakukan Aksi Layanan Kesehatan
-
RSAW Tampil sebagai RS Mata Wakaf Pertama dan Satu-satunya di Indonesia yang Bersertifikat RS Syariah
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
Akselerasi Transaksi Kartu Kredit dan Dorong Gaya Hidup Digital, Mandiri Traveloka Card Tampil Baru
-
Dokumen Kependudukan Rusak atau Hilang Pasca Banjir Tangerang? Begini Cara Mengurusnya
-
5 Cara Cerdas Meletakkan Tandon Air di Rumah Mungil Agar Tetap Estetik
-
Ukuran Tandon Air Ideal untuk Keluarga 4 Orang Dan Rekomendasi Merek Terlaris
-
5 Rekomendasi Bahan Atap Carport Rumah yang Tidak Panas dan Awet