SuaraJakarta.id - Pemuda berinisial DBF (24) tewas ditusuk pria paruh baya berinisial MM (49) di sebuah tahan kosong Jalan KH Mas Mansyur, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Peristiwa ini terjadi ketika keduanya merayakan malam tahun baru sambil minum minuman beralkohol ataumiras.
Kapolsek Tanah Abang, Kompol Pandji Ramadhan menyebut penusukan terjadi sekitar pukul 04.00 WIB pada Minggu (1/1/2023).
"Mereka merayakan tahun baru sambil minum minuman keras," kata Pandji kepada wartawan, Senin (2/1/2023).
Sebelumnya penusukan terjadi, kata Pandji, antara korban dan pelaku awalnya terlibat cekcok.
"Ditusuk pada bagian perut, sebelumnya cekcok mulut," ungkapnya.
Korban sempat dievakuasi ke RS Tarakan. Namun akhirnya dinyatakan meninggal pada pukul 11.00 WIB.
"Pelaku sudah ditangkap," pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah Purbaya Mau Hapus Dana Desa dan Diganti Subsidi Listrik hingga Sembako?
-
Cek Fakta: Detik-Detik Pesawat ATR Jatuh karena Power Bank Terbakar Viral, Ini Faktanya
-
Cek Fakta: Benarkah China Resmi Tutup Pintu untuk Wisatawan Israel?
-
Ultraverse Festival 2026 Satukan Musik Tanpa Jarak dengan Layanan XL Ultra 5G+
-
Cek Fakta: Purbaya Ungkap Hasil Korupsi Jokowi Disembunyikan di 32 Rekening Asing, Ini Faktanya