SuaraJakarta.id - Pemuda berinisial DBF (24) tewas ditusuk pria paruh baya berinisial MM (49) di sebuah tahan kosong Jalan KH Mas Mansyur, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Peristiwa ini terjadi ketika keduanya merayakan malam tahun baru sambil minum minuman beralkohol ataumiras.
Kapolsek Tanah Abang, Kompol Pandji Ramadhan menyebut penusukan terjadi sekitar pukul 04.00 WIB pada Minggu (1/1/2023).
"Mereka merayakan tahun baru sambil minum minuman keras," kata Pandji kepada wartawan, Senin (2/1/2023).
Sebelumnya penusukan terjadi, kata Pandji, antara korban dan pelaku awalnya terlibat cekcok.
Baca Juga: Seorang Pria Ditusuk hingga Tewas di Tanah Abang saat Pesta Miras Tahun Baru
"Ditusuk pada bagian perut, sebelumnya cekcok mulut," ungkapnya.
Korban sempat dievakuasi ke RS Tarakan. Namun akhirnya dinyatakan meninggal pada pukul 11.00 WIB.
"Pelaku sudah ditangkap," pungkasnya.
Berita Terkait
-
MAKI: MA Harus Membuka Diri Terhadap Pengawasan KY Demi Cegah Hakim Terima Suap
-
Marak Hakim Kena Kasus Suap, MAKI Sebut Pengawasan MA Masih Buruk
-
Jadi 'Penghubung' dalam Vonis Ontslag Kasus CPO, Panitera PN Jakpus Kecipratan USD 50 Ribu
-
Skandal Suap Hakim di PN Jakpus Terungkap dari Kasus Ronald Tannur
-
Polisi Ungkap Pabrik Uang Palsu di Bogor, Kasus Terungkap dari Tas Mencurigakan di Gerbong KRL
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
PPSU Cempaka Putih Wafat saat Bekerja, Pemprov DKI: Hak-hak Almarhum Pasti Dipenuhi
-
Jakarta Bakal Dipenuhi CCTV! Rano Karno: Anggaran Rp380 Miliar Siap Digelontorkan
-
Gubernur Pramono Anung Ingin Rebranding Bank DKI: Bisa Jadi Bank Betawi
-
Semanggi Tak Bercahaya Lagi, Pramono Geram Lampu Dicuri
-
Siap-siap Daftar! Pemprov DKI Buka Rekrutmen 1.652 PPSU, Ini Syaratnya