SuaraJakarta.id - Pemprov DKI Jakarta menargetkan 5.000 pengunjung per hari dalam penyelenggaraan Jakarta Fair 2023 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat pada 14 Juni hingga 16 Juli 2023.
"Dari anjungan-anjungan yang kita buat, targetnya 5.000 orang per hari selama penyelenggaraan PRJ atau Jakarta Fair Kemayoran 2023," kata Sekda DKI Jakarta Joko Agus Setyono, Kamis (15/6/2023).
Gelaran Jakarta Fair Kemayoran tahun ini melibatkan sebanyak 2.500 perusahaan. Terdiri atas 1.500 stan yang memamerkan berbagai produk unggulan dengan memberikan potongan harga atau diskon.
Rinciannya, 60 persen pihak swasta dan 40 persen usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM).
Baca Juga: Diprediksi Bakal Rugi, Pemprov DKI Tunggu Laporan Keuangan Formula E 2023
Agus mengatakan, pembagian di dalam anjungan tersebut merupakan upaya Pemprov DKI Jakarta untuk memberdayakan dan mengembangkan UMKM di DKI Jakarta.
"Paling tidak kita sudah menyiapkan dan membina UMKM, kita juga memberikan stimulasi dari sisi pendanaan, memberikan akses perbankan.
"Kemudian juga kita membantu pemasaran seperti menyiapkan stan-stan ini," jelas Joko.
Lebih lanjut, Joko menyebutkan masyarakat juga bisa mengurus perpanjangan SIM, STNK, Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) hingga layanan Kependudukan Pencatatan Sipil (Dukcapil) di PRJ.
"Bagi yang ingin mengurus perpanjangan SIM atau STNK, ada layanan Samsat di sini," ucap Joko.
Baca Juga: Bentrok dengan Idul Adha, Jadwal FGD Pengaturan Jam Kerja di Jakarta Kembali Ditunda Bulan Juli
Berita Terkait
-
Lebih Banyak Negatifnya, NasDem Tolak Usulan Penarikan Retribusi Kantin Sekolah
-
RK Puji Anies Bikin Trotoar Sudirman-Thamrin Keren, Tapi Banyak Kampung Kondisinya Jomplang
-
Antisipasi Musim Hujan, Pj. Gubernur Teguh Tinjau Banjir Rob hingga Rumah Pompa
-
Dukung Perombakan Pejabat di Lingkungan Pemprov DKI, Pengamat: Tingkatkan Sinergitas Antar Birokrasi Dari DKI ke DKJ
-
Pj Gubernur Teguh Pastikan Komitmen Sukseskan Pilkada Damai dan Tertib
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Polda Metro Jaya Bentuk 7 Satgas untuk Pastikan Pilkada 2024 Aman dan Damai
-
Di Periode Kedua, Mas Dhito Rencanakan Revitalisasi Pasar Pamenang Pare
-
Mas Dhito Minta Foto Pjs Bupati Heru Dipajang di Pendopo Panjalu Jayati
-
Mas Dhito Minta Tim Relawan Paslon 02 Segera Lakukan Pembersihan APK
-
Pasca Serah Terima Jabatan dari Pjs Bupati, Mas Dhito Aktif Kembali Menjabat Bupati Kediri