SuaraJakarta.id - Seorang oknum guru di Tangerang Selatan (Tangsel) berinisial GF ditangkap polisi. Ia dibekuk terkait dugaan penculikan terhadap murid berkebutuhan khusus berinisial N.
Penangkapan pelaku yang juga wali kelas korban, berawal dari rekaman CCTV sekolahnya di Pamulang, Tangsel
Kasi Humas Polres Tangerang Selatan, Iptu Galih Dwi Nuryanto mengatakan, oknum guru tersebut telah ditetapkan sebagai tersangka.
"Satu pelaku sudah diamankan, merupakan gurunya inisial GF yang diduga terlibat kasus penculikan tersebut, dan sudah ditetapkan sebagai tersangka," ungkap Galih saat dikonfirmasi, Sabtu (24/6/2023).
Baca Juga: Tercium Bau Menyengat, Pemilik Bengkel di Tangsel Ditemukan Tewas
Kendati begitu, Galih belum menjelaskan secara rinci terkait motif pelaku melakukan penculikan anak.
Saat ini, tersangka masih diperiksa Unit PPA Satreskrim Polres Tangsel.
"Pelaku masih dalam proses pemeriksaan secara mendalam Unit PPA Satreskrim Polres Tangerang Selatan. Termasuk proses pengembangan untuk ungkap pelaku lainnya," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Komnas HAM Tegaskan Guru Besar UGM dan Dokter Residen Pelaku Pelecehan Harus Dihukum Lebih Berat!
-
Guru Sekolah Rakyat Dikontrak, Kualitas Pendidikan Terancam?
-
Update Pencairan TPG Triwulan I Guru PPG Piloting Tahun 2025, Jangan Panik Ada Keterlambatan
-
Predator Seksual Berkedok Profesor, Guru Besar UGM Ramai Disebut Walid Versi Nyata
-
Cabuli Mahasiswi, Legislator PKB Geram Aksi Predator Seks Guru Besar UGM: Jangan Dikasih Ampun!
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
Terkini
-
Kebocoran Dana Bank DKI, Politisi PSI Desak BPK dan OJK Turun Tangan Lakukan Audit
-
Gubernur Pramono Singgung Performa Inkonsisten Rizky Ridho di Persija: Di Timnas Mainnya Bagus
-
Halal Bihalal Berujung 'Sidang', Gubernur Pramono Tanya Biang Kerok Performa Persija Jeblok
-
Janji Tinggal Janji? Warga Kampung Bayam Gigit Jari, Kunci KSB dari Gubernur Pramono Cuma Simbolis!
-
Banten-Jakarta Berbagi Macet hingga Banjir, Andra Soni Cs Temui Pramono Anung di Balai Kota