SuaraJakarta.id - Thailand nampaknya meniru strategi Timnas Indonesia untuk menaturalisasi pemain keturunan. Terkini, mereka akan menaturalisasi pemain berdarah Swedia bernama Eric Kahl.
Hal ini diungkapkan dalam unggahan Instagram @changsuek. Madam Pang selaku manajer Timnas Thailand menginginkan tenaga bek kiri berlabe Swedia, Eric Kahl.
Hal ini dilakukan demi bisa bersaing di Piala Asia 2023 dan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Thailand pun sedang dalam proses diskusi dengan keluarga Eric Kahl.
"Madam Pang atau Nuanphan Lamsam selaku manajer timnas Thailand, mengonfirmasi bahwa bek kiri Thailand-Swedia Eric Khal telah ditunjuk untuk membantu timnas Thailand untuk bertarung dengan 2 ajang penting yakni babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan babak final Piala Asia 2023," tulis @changsuek.
"Awalnya pemain tertarik tapi lagi diskusi dengan keluarga," papar @changsuek.
Eric Kahl merupakan salah satu pemain yang memiliki kewarganegaraan Swedia. Kini, ia membela klub asal Denmark, Aarhus GF.
Bek 22 tahun ini memiliki darah Thailand yang berasal dari ibunya. Sedangkan ayahnya berasal dari Swedia.
Pemain yang berposisi sebagai bek kiri ini telah membela Timnas Swedia U-21 sebanyak 13 kali. Namun, ia belum mencicipi Timnas Swedia senior.
Berita Terkait
-
Jordi Amat Bikin Media Malaysia Terkesima Gara-gara Skillnya, Timnas Indonesia Sungguh Beruntung
-
Segera Dinaturalisasi, Pemain Keturunan Maluku Kevin Diks Bikin Statistik Apik saat Lawan Man United di Liga Champions
-
Lagi, Legenda Hidup Timnas Indonesia Dukung Perpanjangan Kontrak bagi Shin Tae Yong
-
Coach Shin Tae Yong Ungkap Pemain Bola yang Bagus: Tidak Boleh Bohong dalam Kondisi Apapun
-
Pemain Diaspora Amar Brkic Tak Ikut ke Tanah Air, Dicoret dari Timnas Indonesia U-17?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Cek Fakta: Viral Klaim Bom Bunuh Diri di Bandara Hang Nadim Batam, Benarkah?
-
7 Tablet Murah untuk Gantikan Buku Catatan di 2026, Cocok untuk Pelajar & Pekerja
-
Imigrasi Pastikan Tetap Hadir Layani Masyarakat Selama Libur Natal dan Tahun Baru 2026
-
Simak Daftar Pengalihan Arus Jalan Menuju TMII dan Ragunan pada Malam Tahun Baru
-
Cek Fakta: Benarkah Viral 700 Kepala Desa Tertangkap KPK?