SuaraJakarta.id - Satu orang meninggal dunia dalam kebakaran yang melanda lapak bekas bangunan gusuran di Simpang Matraman kawasan Senen, Jakarta Pusat pada Senin pagi pukul 05.40 WIB.
"Korban meninggal MD warga setempat berusia 52 tahun," kata Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin Gulkarmat) Jakarta Pusat Asril Rizal di Jakarta, Senin (2/12/2024) seperti dimuat ANTARA.
Kebakaran dilaporkan anggota Satlantas Polsek Matraman kepada petugas pemadam kebakaran (damkar) pada pukul 05.40 WIB pagi tadi.
Petugas Gulkarmat mengerahkan 10 unit mobil pemadam kebakaran (damkar) beserta 50 personel ke lokasi kebakaran. Proses pemadaman dimulai pukul 05.46 WIB.
Baca Juga: Duet Gustavo Almeida dan Marko Simic Bawa Persija Jakarta Libas Persik Kediri
"Objek (terbakar) lapak bekas bangunan gusuran," katanya.
Saat ini api sudah dapat dikendalikan petugas damkar. Petugas masih mengurai materiel di lokasi kebakaran sekaligus menyisir titik api tersisa untuk mencegah penyalaan api kembali.
"Status kebakaran proses pendinginan. Dugaan penyebab masih dalam proses penyelidikan," ucap Asril.
Diketahui, objek yang terbakar merupakan lapak bekas gusuran fotokopi Jalan Salemba Raya Nomor 77, RT5/ RW6, Kelurahan Paseban, Kecamatan Senen, Kota Jakarta Pusat.
Baca Juga: Pastikan Persija Siap Hadapi Persik Kediri, Ramon Bueno Targetkan Raih 3 Poin
Berita Terkait
-
Lapak Bekas Gusuran di Matraman Terbakar, Satu Warga Tewas
-
Kebakaran Hanguskan Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, 80 Orang Terdampak!
-
Restoran di Lantai 3 Terbakar, Detik-detik Mal Grand Indonesia Dikepung Asap Pekat
-
Kebakaran Hanguskan Rumah WNI di Tawau Malaysia, Konsulat RI Sigap Berikan Bantuan
-
Pramono Anung Sidak Lokasi Kebakaran, Jakarta Darurat Fasilitas Damkar?
Terpopuler
- Netizen Soroti Beda Level Bantuan Wapres Gibran vs Ma'ruf Amin: Dulu Tak Pakai...
- Hubungan Jusuf Hamka dan Istri Denny Sumargo, Farhat Abbas Klaim Olivia Allan Ngaku-Ngaku Anak Angkat
- Berpeluang Dipidana Karena Bantu Teh Novi Galang Donasi Tanpa Izin, Denny Sumargo Legawa: Niat Saya Baik
- Segini Kekayaan Sahrul Gunawan Versi LHKPN, Yakin Menang Jadi Bupati Bandung
- Pendidikan Jhony Saputra: Usia 21 Tahun Jabat Komisaris Utama Tanpa Ijazah S1
Pilihan
-
Ketua DPRD Kukar Junaidi Wafat, Diduga Serangan Jantung
-
Guru se-Indonesia Mengelus Dada, Kenaikan Gaji Rp2 Juta yang Dijanjikan Prabowo Hanya Angan-angan
-
Kesalahan Prosedur, Pilkada Samarinda Gelar PSU di TPS 001 Kelurahan Bugis
-
Satu Kampus Bareng Jokowi, Ini Profil Anggito Abimanyu yang Bakal Jadi Menteri Penerimaan Negara
-
Ulasan Novel Laut Bercerita: Memahami Trauma Sejarah yang Tak Terungkap
Terkini
-
Tegaskan Komitmen Keberlanjutan, Bank Mandiri Terapkan Standar Internasional dalam Penyaluran Kredit
-
Cegah Kecolongan Suara, Mas Dhito Minta Tim Pemenangan Kawal Hasil Pilkada 2024
-
Unggul dalam Quick Count, Mas Dhito Rangkul Pendukung Deny Widyanarko-Mudawamah
-
Polisi Periksa CCTV dan Pisau Dapur Ungkap Kasus Anak Bunuh Ayah dan Nenek di Lebak Bulus
-
Rizky Ridho Dikabarkan Diminati FC Tokyo, Begini Jawaban Bos Persija