SuaraJakarta.id - Seorang kurir paket berinisial H (52) ditemukan meninggal dunia saat mengantarkan paket di Jalan Bintaro Akasia, Pesanggrahan, Jakarta Selatan, Minggu (2/2/2025) kemarin.
Penemuan itu sempat diunggah di sosial media. Salah satu akun sosial media yang mengunggahnya yakni Instagram @infobintaro.id.
"Warga pertama kali menemukan korban meninggal saat mengantarkan paket," tulis akun tersebut dikutip Suara.com, Senin (3/2/2025).
Sementara itu, Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Ade Ary Syam Indradi mengatakan, korban meninggal akibat sakit.
Baca Juga: Ibu Dua Anak di Pesanggrahan Ditemukan Gantung Diri Pakai Kerudung di Kamar Mandi
Sebelum meninggal dunia, korban memang sudah dalam kondisi yang tidak vit namun tetep memaksakan diri mengantarkan paket.
"Korban sedang mengatarkan paket, tiba-tiba jatuh dan tidak sadarkan diri. Setelah dicek korban sudah meninggal dunia," ucap Ade Ary, Senin (3/2/2025).
Saat dilakukan pengecekan terhadap tubuh korban, pertugas tidak menemukan bekas penganiayaan.
"Tidak ditemukan tanda-tanda penganiayaan," katanya.
Baca Juga: Siswa SDN 02 Pesanggrahan Tewas Terjatuh dari Lantai 3 Sekolah, Polisi Turun Tangan
Berita Terkait
-
Misteri Hilangnya Alvaro Kiano: Pengakuan Ayah Palsu di Masjid, CCTV Mati, Titik Terang Nihil!
-
Misteri 51 Bocah Kiano Hilang di Pesanggrahan, Polisi Kesulitan karena CCTV Rusak
-
Khusus Bulan Ini, XL Satu Bagi-bagi Bonus dan Bikin Tagihan Enteng di Kantong
-
Dapat Duit Dadakan! Klaim DANA Kaget Sekarang untuk Beli Pulsa dan Kuota
-
Geger! Sudah 40 Hari Menghilang, Jejak Terakhir Kiano Pamit Salat ke Masjid
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
Terkini
-
Anti Cekak Akhir Bulan, Segera Klaim Saldo DANA Gratis Minggu 27 April 2025!
-
Laporan Dibegal, Pemuda di Tangerang Ternyata Tertembak Pistol Sendiri
-
Ngeri! JPO Tipar Cakung 'Menganga' Tidak Diurus, Warga: Bawaannya Pusing Lihat ke Bawah!
-
Detik-detik Pelaku Pembunuhan di Tangerang Terekam CCTV Saat Bawa Jenazah Korban
-
Jakarta Kembali Jadi Tuan Rumah Formula E 2025, Pemprov Minta Tidak Setengah-setengah