Modus Baru Pencurian Hewan Ternak, Sasaran Disembelih Sebelum Digondol

"Pelaku juga mengaku telah melakukan pencurian 7 ekor kambing dengan cara di potong atau disembelih didalam kandang," kata AKP Kresna Aji.

M Nurhadi
Sabtu, 19 September 2020 | 17:02 WIB
Modus Baru Pencurian Hewan Ternak, Sasaran Disembelih Sebelum Digondol
Ilustrasi kambing mati (Ist)

Kresna menyebut, pelaku melakukan aksinya itu tidak sendirian. Ia didampingi oleh rekannya yang saat ini masih dalam pengejaran polisi.

"Satu orang temannya masih dalam pencarian. Yang jelas kami masih melakukan penyelidikan lebih lanjut," tuturnya.

Polisi mengamankan barang bukti berupa 7 ekor kambing dalam keadaan mati, 1 buah pisau cutter warna merah, dan 2 buah potongan bambu berukuran sekitar 2 meter. 

Kontributor : Ridsha Vimanda Nasution

Baca Juga:Hujan Badai, Puting Beliung Porak Porandakan Rumah di Jayanti Tangerang

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini