Disdukcapil Tangsel Sebut Ada Oknum Ojol Jadi Calo Adminduk

Selama pandemi Covid-19, aktivitas pelayanan administrasi kependudukan dialihkan secara online.

Dythia Novianty
Sabtu, 03 Oktober 2020 | 07:02 WIB
Disdukcapil Tangsel Sebut Ada Oknum Ojol Jadi Calo Adminduk
Ilustrasi ojek online. (Suara.com/Ema Rohimah)

"Sebelumnya, memang sempat dialihkan dokumen persyaratan adminduk bisa dikirimkan melalui ojol dan sekarang dilanjutkan lagi secara resmi. Tanpa surat kuasa dan meminimalisir percaloan," tuturnya.

Senada dikatakan Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany berharap, kerja sama dengan Gojek dan Grab bisa mengurangi aksi percaloan.

"Mudah-mudahan ini bisa mengurangi dan membuat transparansi. Kan gini, kalau dulu kan minta tolong orang, kalau sekarang minta tolong ojol. Jadi biayanya ke ojol. Jadi semoga bisa mempermudah masyarakat," pungkasnya.

Kontributor : Wivy Hikmatullah

Baca Juga:Pak Mijo yang Motornya Hilang saat Salat Maghrib Punya Motor Baru

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini