Habib Rizieq mengatakan begitu mendarat di Tanah Air, dia bersama keluarga langsung menuju kediaman di Petamburan Jakarta Pusat. Di sana mereka beristirahat.
Habib Rizieq akan berada di kediamannya selama dua sampai tiga hari untuk istirahat.
Kepada para ulama dan habaib yang ingin menemuinya, Imam Besar FPI itu menyilakan untuk langsung bertandang ke Petamburan.
Baca Juga:Ini Rute Pengalihan Arus di Petamburan Jelang Kepulangan Habib Rizieq