Y Eksibisionis Istri Isa Bajaj Usai Lihat Film Porno: Sepertinya Cuma Alibi

Eksibisionis adalah gangguan kesehatan mental dengan fokus memamerkan alat kelamin seseorang untuk mendapatkan kepuasan seksual.

Rizki Nurmansyah
Kamis, 21 Januari 2021 | 14:35 WIB
Y Eksibisionis Istri Isa Bajaj Usai Lihat Film Porno: Sepertinya Cuma Alibi
Komedian Isa Wahyu Prastantyo atau yang lebih dikenal dengan nama Isa Bajaj. [Instagram]

Menurut Isa, pengakuan itu adalah alibi tersangka untuk menghindari jeratan hukum.

"Sepertinya hanya alibi," kata Isa Bajaj yang memiliki nama lengkap Isa Wahyu Prastantyo.

Isa Bajaj bersama istri, Rahayu Mutiara. [Evi Ariska/Suara.com]
Isa Bajaj bersama istri, Rahayu Mutiara. [Suara.com/Evi Ariska]

Isa mengatakan sejumlah tetangganya telah menceritakan kasus serupa yang mereka alami di Kompleks Abadi.

"Setelah saya unggah di media sosial, ternyata ada laporan juga dari tetangga terhadap kasus yang sama," pungkas Isa Bajaj.

Baca Juga:Pelaku Pelecehan Istrinya Ditangkap, Isa Bajaj Diminta ke Kantor Polisi

Tersangka didakwa dengan Pasal 36 Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2008 tentang Pornografi. Ancaman pidana 10 tahun penjara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini