PRT Aniaya Majikan Nenek-nenek di Cengkareng, Digetok Pakai Galon

Nenek-nenek yang dianiaya HS adalah Yusni Etty (69). Dia ibu dari majikan HS.

Pebriansyah Ariefana
Selasa, 18 Mei 2021 | 14:22 WIB
PRT Aniaya Majikan Nenek-nenek di Cengkareng, Digetok Pakai Galon
Viral Video CCTV ART Siksa Ibu Majikan. (Instagram/@komentatorpedas)

Ketika itu, Etty menegur HS karena memasak telur tanpa sepengetahuannya. Teguran itu disampaikan, Etty lantaran dia merasa sudah ada lauk opor ayam.

"Karena hal tersebut korban menegur namun pelaku tidak terima dan melakukan hal tersebut (memukul dengan galon)," ungkapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini