Satu Pemudik di Kayu Putih Positif Covid-19 Tanpa Gejala

Pemudik tersebut telah dibawa ke Wisma Atlet.

Rizki Nurmansyah
Jum'at, 21 Mei 2021 | 13:57 WIB
Satu Pemudik di Kayu Putih Positif Covid-19 Tanpa Gejala
Petugas Kelurahan Kayu Putih melakukan pemantauan terhadap pemudik yang baru kembali ke wilayah tersebut, Jumat (21/5/2021). [Dok. Kelurahan Kau Putih]

Dia juga mengimbau pemudik yang baru kembali dari luar daerah di wilayahnya agar segera melakukan tes usap antigen gratis di Puskesmas dengan membawa pengantar dari RT/RW.

"Kita juga tempelkan stiker kalau ada yang belum datang karena misalnya menurut RT/RW ini mudik, kita akan tempelkan stiker di rumahnya kalau yang bersangkutan pulang melihat stikernya bisa langsung hubungi RT/RW," ujar Artika.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak