Jam Malam Dinilai Ampuh, Pemprov DKI Bakal Perbanyak Titik Penyekatan di Jakarta

Riza tak merinci di mana saja dan kapan penambahan titik penyekatan akan dilakukan.

Rizki Nurmansyah | Fakhri Fuadi Muflih
Rabu, 23 Juni 2021 | 13:56 WIB
Jam Malam Dinilai Ampuh, Pemprov DKI Bakal Perbanyak Titik Penyekatan di Jakarta
Polda Metro Jaya bersama Pemprov DKI melakukan penyekatan di Jalan Asia-Afrika, Senayan, Jakarta Selatan, Selasa (22/6/2021) malam. [Suara.com/Yaumal]

Riza menjelaskan, indikator penyekatan jalan adalah yang memiliki potensi interaksi tinggi atau memang ramai dilewati orang ketika malam hari.

"Yang dapat menyebabkan keramaian dapat segera dibebaskan, segera ditutup supaya tidak terjadi kerumunan,” pungkas Wagub DKI.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak