33 Warga Krukut Terkonfirmasi COVID-19, Satu Diantaranya Suspek Omicron

Kekinian, wilayah RW 002 Krukut Pasar, Taman Sari, ditetapkan menjadi zona merah.

Rizki Nurmansyah
Sabtu, 08 Januari 2022 | 16:00 WIB
33 Warga Krukut Terkonfirmasi COVID-19, Satu Diantaranya Suspek Omicron
Dokumentasi - Bus sekolah yang membawa pasien positif COVID-19 menuju Rumah Sakit Darurat Covid (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran melintas meninggalkan Puskesmas Menteng, Jakarta, Minggu (20/6/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

Ketika dilakukan tes Whole Genom Sequencing atau WGS, warga tersebut ternyata suspek Omicron, namun transmisi lokal.

"Ada satu warga pergi ke luar kota, ada acara keluarga. Dia sempat ke Anyer sempat ke Puncak juga, ternyata pas balik di swab positif. Dan ketika dilakukan genom, WGS ternyata suspek Omnicron tapi transmisi lokal," pungkasnya.

Kontributor : Faqih Fathurrahman

Baca Juga:Ashanty hingga Maia Estianty, 7 Artis Kena Covid-19 Dua Kali

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak