Viral Diduga Pasutri Gasak Kotak Amal Sambil Bawa Anak di Kalideres Jakbar

Rencananya uang di kotak amal itu bakal disalurkan kepada anak yatim piatu yang ada di sekitar wilayahnya, menjelang bulan Ramadhan nanti.

Rizki Nurmansyah
Rabu, 09 Februari 2022 | 17:14 WIB
Viral Diduga Pasutri Gasak Kotak Amal Sambil Bawa Anak di Kalideres Jakbar
Tangkapan layar video viral diduga pasutri pelaku pencurian kotak amal di Kalideres, Jakarta Barat (Jakbar), pada Selasa (8/2/2022). [Instagram @kontributorjakarta]

Sebelumnya, aksi pencurian kotak amal viral di media sosial. Salah satu akun instagram yang mengunggah kejadian ini @kontributorjakarta.

Dalam video berdurasi 51 detik itu, terlihat diduga pasangan suami istri (pasutri) melakukan pencurian kotak amal yang berada di depan sebuah warung. Dalam aksinya, pasangan ini juga membawa seorang anak.

Sebelum menggondol kotak amal, pasangan ini sempat bertukar posisi kemudi. Saat kedatangan mereka diwarung, motor dikendarai pelaku pria. Kemudian pelaku wanita turun, seakan mengawasi keadaan di sekitar warung.

Setelah itu, pelaku pria meminta pelaku wanita bertukar posisi. Saat pelaku wanita sudah memengang kemudi, pelaku pria pun dengan cepat menggendong kotak amal tersebut. Dalam hitungan detik pelaku wanita ini, menancap gas sepeda motor matic mereka.

Baca Juga:Satu Keluarga di Sintang Curi Puluhan Unit Sepeda Motor, Libatkan Anaknya yang Masih Remaja, Polisi Ungkap Ini Alasannya

Kontributor : Faqih Fathurrahman

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak