Wilayah RT Masuk Zona Merah Covid-19 Di Jakarta Tambah Jadi 14, Zona Oranye Tambah Ratusan

RT berstatus zona oranye COVID-19 apabila ditemukan tiga hingga lima rumah yang penghuninya terkonfirmasi positif COVID-19

Bangun Santoso
Jum'at, 11 Februari 2022 | 08:41 WIB
Wilayah RT Masuk Zona Merah Covid-19 Di Jakarta Tambah Jadi 14, Zona Oranye Tambah Ratusan
Ilustrasi Covid-19. (Pexels)

Selain itu, RT 13 RW 1 Kelurahan Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, sebanyak tujuh kasus aktif. RT 14 RW 9 di Kelurahan Rawasari, Cempaka Putih, Jakarta Pusat, sebanyak sembilan kasus.

Selanjutnya, RT 8 RW 11 di Kelurahan Pademangan Timur, Pademangan, Jakarta Utara, sebanyak sembilan kasus. RT 9 RW 7 di Kelurahan Kapuk Muara, Penjaringan, Jakarta Utara, sebanyak 10 kasus. "Sudah harus menjadi perhatian agar lebih hati-hati lagi," ucap Riza. (Sumber: Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak