Curi Brankas Dara Arafah, Pasangan Kekasih Ini Juga Pernah Gasak Uang Jennifer Dunn

Setelah berhasil menguasai brankas berisi uang Rp 789 juta tersebut, Musridah kemudian mengirimnya ke Sarkun di Cilacap, Jawa Tengah, dengan menggunakan travel.

Rizki Nurmansyah | Muhammad Yasir
Senin, 12 September 2022 | 16:20 WIB
Curi Brankas Dara Arafah, Pasangan Kekasih Ini Juga Pernah Gasak Uang Jennifer Dunn
Polda Metro Jaya merilis kasus pencurian brankas selebgram Dara Arafah yang dilakukan sepasang kekasih, Musridah dan Sarkun, Senin (12/9/2022). [Suara.com/Muhammad Yasir]

Setibanya di Cilacap, tersangka Sarkun membongkar brankas warna hitam tersebut menggunakan linggis.

Polda Metro Jaya menghadirkan sepasang kekasih kasus pencurian brankas selebgram Dara Arafah, Senin (12/9/2022). [Suara.com/Muhammad Yasir]
Polda Metro Jaya menghadirkan sepasang kekasih kasus pencurian brankas selebgram Dara Arafah, Senin (12/9/2022). [Suara.com/Muhammad Yasir]

"Tersangka Sarkun bertugas untuk membongkar brankas korban yang dikirim oleh tersangka Musridah alias Sri. Kemudian mengambil isi dari brankas korban berupa uang tunai senilai Rp 789 juta," tuturnya.

Atas perbuatannya, sepasang kekasih tersebut kekinian telah ditahan di Rutan Polda Metro Jaya. Mereka dijerat Pasal 363 KUHP Juncto Pasal 55 KUHP dengan pidana penjara paling lama 7 tahun.

Baca Juga:Polisi Ungkap Pelaku Pencuri Brangkas Selebgram Dara Arafah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak