Tanpa Pemain Abroad, Intip Peluang Timnas Indonesia U-24 Lolos dari Fase Grup Asian Games 2022

Mampukan pasukan Indra Sjafri lolos fase grup Asian Games 2023?

Husna Rahmayunita
Minggu, 17 September 2023 | 13:23 WIB
Tanpa Pemain Abroad, Intip Peluang Timnas Indonesia U-24 Lolos dari Fase Grup Asian Games 2022
Para pemain Timnas Indonesia U-23, termasuk kapten Alfeandra Dewangga menghampiri dan menyemangati kiper Ernando Ari yang gagal mengeksekusi penalti dalam babak adu tos-tosan di final Piala AFF U-23 2023. [Dok. PSSI]

Di atas kertas peluang Timnas Indonesia U-24 lolos ke babak fase gugur terbuka lebar, dengan konsistensi bermain dan disiplin bermain.

Laga pertama menghadapi Kirgistan pada 19 September, kemudian melawan Taiwan tiga hari berselang dan terakhir Korea Utara pada 24 September 2023.

Berikut daftar 22 pemain Timnas Indonesia U-24 di Asian Games 2022 Huangzhou, China.

Kiper:
Ernando Ari Sutaryadi (Persebaya Surabaya)
Adi Satryo (PSIS Semarang)
Daffa Fasya (Borneo FC Samarinda)

Baca Juga:Jadi Lawan Timnas Indonesia U-24, Chinese Taipei Punya Pelatih dan Skuad yang Berbeda di Asian Games 2022

Bek:
Andy Setyo (Persikabo 1973)
Rizky Ridho (Persija Jakarta)
Kadek Arel (Bali United)
Haykal Alhafiz (PSIS Semarang)
Bagas Kaffa (Barito Putera)
Alfeandra Dewangga (PSIS Semarang)
George Brown (Persebaya Surabaya)

Gelandang:
Dony Tri Pamungkas (Persija Jakarta)
Robi Darwis (Persib Bandung)
Rachmat Irianto (Persib Bandung)
Ananda Raehan (PSM Makassar)
Beckham Putra Nugraha (Persib Bandung)
Syahrian Abimanyu (Persija Jakarta)
Taufany Muslihuddin (Borneo FC Samarinda)
Hugo Samir (Borneo FC Samarinda)
Egy Maulana Vikri (Dewa United)
Ramai Rumakiek (Persipura Jayapura)

Penyerang:
Ramadhan Sananta (Persis Solo)
Titan Agung (Bhayangkara FC)

Kontributor: Eko

Baca Juga:Jelang Gabung Timnas Indonesia U-24, Egy Maulana Impresif Cetak Brace Assist di Klub

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak