Heru Budi Digugat ke PTUN oleh Komunitas B2W Dianggap Malpraktik Tata Kota

Ketua B2W Fahmi Saimima menyampaikan ada sejumlah dugaan tindakan malpraktik yang dilakukan Heru Budi dalam setahun ini.

Chandra Iswinarno | Fakhri Fuadi Muflih
Senin, 15 Januari 2024 | 15:17 WIB
Heru Budi Digugat ke PTUN oleh Komunitas B2W Dianggap Malpraktik Tata Kota
Dishub DKI tak akan memasang lagi stick cone pembatas jalur sepeda yang sudah dicabut. (Antara)

"Dari sekian banyak yang kami jadikan bukti nanti berharap ada perbaikan, dan khususnya Pemprov DKI kembali kepada RTRW Jakarta 2040 dan penjabarannya RDTR Jakarta 2022-2026," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini