SuaraJakarta.id - Pemerintah Provinsi DKI Jakarta kembali mengadakan Kawasan Khusus Pesepeda (KKP), mulai Minggu (30/8/2020) pagi.
Ada 10 kawasan yang tersebar di lima wilayah Jakarta yang bisa digunakan untuk bersepeda bagi masyarakat.
Jumlah tersebut berkurang dari yang sebelumnya berjumlah 32 ruas jalan.
Setelah sempat ditiadakan, akhirnya kembali dibuka namun dikurangi menjadi 10 lokasi.
Sebelumnya, KKP ditiadakan karena adanya pelanggaran yang dilakukan warga saat bersepeda.
Diantaranya tidak memakai masker hingga KKP dijadikan tempat nongkrong yang memicu kerumunan orang.
Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) DKI Jakarta, Syafrin Liputo, membenarkan bahwa besok akan ada 10 ruas jalan untuk KKP.
"Iya benar," kata Syafrin ketika dikonfirmasi awak media, Sabtu (29/8/2020).
Selama berada di Kawasan Khusus Pesepeda, masyarakat diimbau untuk selalu mematuhi protokol kesehatan.
Baca Juga: BPJT Restui Jalan Khusus Sepeda di Tol Lingkar Dalam
Selain itu, peraturan dan ketentuan dalam bersepeda juga harus ditaati masyarakat.
Warga diminta wajib memakai masker, menjaga jarak, tidak berkerumun, dan membawa hand sanitizer.
Berikut lokasi Kawasan Khusus Pesepeda yang tersebar di lima wilayan administrasi DKI Jakarta, besok Minggu (30/8/2020):
Jakarta Pusat
- Jalan Gajah Mada
- Hayam Wuruk
- Jalan Benyamin Sueb
Jakarta Barat
- Jalan Gajah Mada
- Jalan Hayam Wuruk
Jakarta Utara
Berita Terkait
-
Bau Busuk RDF Rorotan Bikin Geram! Ribuan Warga Ancam Demo Balai Kota, Gubernur Turun Tangan?
-
Targetkan 400 Juta Penumpang Tahun 2025, Dirut Transjakarta: Bismillah Doain
-
Subsidi Transportasi Dipangkas, Tarif Transjakarta Naik pada 2026?
-
Jakarta Siaga! Modifikasi Cuaca Rp200 Juta per Hari Dikerahkan Hadapi Hujan Ekstrem
-
Inflasi Jakarta Lebih Tinggi dari Nasional? Gubernur DKI Klaim Ekonomi Tetap Terkendali
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Jarwinn, Supplier Panel Surya Indonesia Terbaik
-
Sidang MKD: Uya Kuya Dipulihkan, 3 Anggota DPR Lainnya Tetap Dinonaktifkan
-
Mudik Nyaman Maksimal: 5 Mobil Bekas Captain Seat Idaman, Budget Aman
-
5 Mobil Diesel Bekas Selain Panther: Pilihan Cerdas Buat Anak Muda Budget Terbatas
-
Dorong UMKM Naik Kelas, Pemerintah Salurkan Kredit Program Perumahan Plafon hingga Rp 500 Miliar