SuaraJakarta.id - Polisi masih menyelidiki kasus penemuan mayat diduga tewas akibat bakar diri di Jalan Gunung Sahari, Sawah Besar, Jakarta Pusat, Minggu (26/10/2020) malam.
Mayat yang belum diketahui identitasnya itu ditemukan sekitar pukul 21.20 WIB.
Kapolsek Sawah Besar Kompol Eliantoro Jalmaf menceritakan awal mula penemuan mayat dalam kondisi nahas tersebut.
Dari keterangan yang diterimanya, warga kali pertama menemukan mayat pria itu tergeletak di tembok pembatas kali Anak Sungai Ciliwung.
Baca Juga: Heboh, Ada Mayat Pria Diduga Bakar Diri di Gunung Sahari Sawah Besar
Dia mengatakan, jika sejumlah anak awalnya melihat ada kobaran api, sebelum ditemukan adanya mayat pria itu.
"Untuk kronologi masih nunggu hasil periksa saksi," ujar Eliantoro seperti dikutip dari Antara, Senin (27/10/2020).
Setelah ditemukan, petugas pun langsung membawa jenazah pria itu ke Rumah Sakit Ciptomangunkusumo untuk dilakukan proses autopsi.
Sejauh ini, polisi juga masih menyelidiki kasus tersebut dengan melakukan serangkain pemeriksaan terhadap saksi.
"Info demikian untuk saksi-saksi masih diperiksa," kata Eliantoro.
Baca Juga: Ngeri! Wanita Tewas Terbakar di dalam Mobil Gegerkan Warga Cendana
Berita Terkait
-
Geger Mayat Ningsih Ditemukan Terkubur Dalam Rumah, Diketahui Usai Salat Jumat
-
Misteri Mayat Terlilit Lakban Di Irigasi Cirebon, Polisi Pastikan Korban Pembunuhan
-
Rizki Sempat Salat Subuh dan Berinfak Usai Buang Mayat Korban
-
Usai Buang Jenazah Korban ke Kali Pesanggrahan, Rizki Salat Subuh dan Berinfak Rp500 Ribu ke Masjid
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Umroh Murah dengan Open Trip Wish Travelers
-
3 Pemain Persija Jakarta Dipanggil ke Timnas Indonesia untuk Piala AFF 2024
-
Polda Metro Jaya Bentuk 7 Satgas untuk Pastikan Pilkada 2024 Aman dan Damai
-
Di Periode Kedua, Mas Dhito Rencanakan Revitalisasi Pasar Pamenang Pare
-
Mas Dhito Minta Foto Pjs Bupati Heru Dipajang di Pendopo Panjalu Jayati