SuaraJakarta.id - Tengkorak manusia yang diduga perempuan ditemukan di belakang LIPI Cibinong. Tengkorak perempuan itu sudah membusuk.
Tengkorak perempuan itu ditemukan dengan berbungkus kain gonden pink. Di sekitar lokasi penemuan mayat ada BH.
Tempat penemuannya di pinggir Jalan Baru belakang komplek Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Cibinong. Tepatnya di Kampung Sambora, Kelurahan Cibinong, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Tengkorak manusia itu ditemukan, Senin (2/11/2020).
Baca Juga: Tengkorak Manusia di LIPI Cibinong Diduga Perempuan
Kanit Reskrim Polsek Cibinong, AKP Yunli Pangestu menjelaska ada pakaian perempuan di sekitaran lokasi ditemukannya tengkorak manusia tersebut.
Untuk ciri-ciri lain kata AKP Yunli, pihaknya baru menemukan tulang belulang yang sudah hancur dicampuri belatung dan mengeluarkan bau yang tidak sedap.
"Sementara ini belum ditemukan apa apa baru ada tulang, baju, rambut juga terbungkus sama gorden warna pink, dan BH nya juga belum jelas terbungkus dengan tanah," jelasnya.
Ia menghimbau, kepada masyarakat yang merasa kehilangan keluarganya bisa menghubungi langsung ke Polsek Cibinong.
"Merasa kehilangan keluarganya jenis kelamin perempuan, bisa datang ke Polsek Cibinong, nanti kita akan bantu pendataannya. Kita saat ini akan bawa tengkorak ini ke RS Kramat Jati," tukasnya.
Baca Juga: Tengkorak Manusia Ditemukan di Belakang Komplek LIPI Cibinong, Ada BH
Berita Terkait
-
Warga Tambun Bekasi Geger, Ada Temuan Tengkorak Manusia Telentang Di Kawasan Grand Wisata
-
Tengkorak Manusia di Got Duren Sawit Ternyata Berjenis Kelamin Pria, RS Polri: Tak Ditemukan Tanda Kekerasan
-
Gigi Utuh dan Kulitnya Sudah Terkelupas, Temuan Tengkorak Manusia di Got Duren Sawit Ternyata Terbungkus Kaus Hitam
-
Geger! Petugas Temukan Tengkorak Manusia di Gorong-gorong Kawasan Duren Sawit
-
6 Fakta Terbaru Temuan Tengkorak Perempuan di Gunung Salak
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
Terkini
-
Pemkab Kediri Rutin Salurkan 60 Ribu Liter Air Bersih ke Desa Sepawon
-
Optimalkan Data Analytics, Transformasi Digital Bank Mandiri Borong Berbagai Penghargaan Internasional
-
Mas Dhito Bakal Perjuangkan Perda Sound Horeg
-
Namanya Dicatut untuk Aksi Penipuan, Mas Dhito Minta Masyarakat Lebih Waspada
-
Intip Dua Produsen Lele, Pemkab Kediri Dorong Penguatan Nilai Jual