SuaraJakarta.id - Juru Bicara FPI Slamet Maarif membantah jika Habib Rizieq terpapar Corona (Covid-19). Hal itu disampaikan Slamet menangapi beredarnya foto hasil swab dari MER-C yang menyatakan pentolan FPI itu positif terinfeksi Corona.
"Hoaks," singkat Slamet saat dikonfirmasi Suara.com, Selasa (1/12/2020).
Slamet mengaku jika kesehatan Rizieq dalam kondisi baik.
"Alhamdulillah sehat," imbuhnya.
Baca Juga: Warga Diminta Pasang Bendera Foto Habib Rizieq saat Reuni Akbar 212 Besok
Sebelumnya, beredar di kalangan wartawan surat hasil swab yang menyatakan Rizieq positif terjangkit Corona. Surat tersebut berasal dari organisasi sosial bidang kesehatan Mer-C.
Mer-C sendiri disebut menjadi tempat Rizieq bersama keluarganya melakukan tes pemeriksaan Covid-19.
Surat itu berjudul laporan hasil/laboratory result dengan nomor resi 451-44-550 dan nomor registrasi lab 801127175. Nama pasiennya tertulis Muhammad R. Shihab dengan tanggal lahir 24 Agustus 1965.
Jenis pemeriksaan yang dilakukan adalah Sars-CoV-2 Nucleic Acid Test (RT-PCR).
"Hasil Positif," demikian tulisan hasil pemeriksaan tes dalam surat tersebut yang dikutip Selasa (1/12/2020).
Baca Juga: Istana ke Kubu Rizieq: Tak Perlu Kerahkan Massa, Negara juga Punya Kekuatan
Dalam surat tersebut, Rizieq dinyatakan melakukan pemeriksaan sejak 27 November 2020. Sementara hasilnya keluar pada keesokan harinya, 28 November 2020.
Berita Terkait
-
Beda Sikap Rizieq Shihab Soal Kasus Ahok vs Suswono Jadi Omongan, Bak Langit dan Bumi
-
Nama Baik Tercoreng, Ponpes Markaz Syariah Bogor Milik Habib Rizieq Dihantui Kasus Penganiayaan
-
Minta PKS dan Pendukung Anies Jangan Mau Diadu Domba, Habib Rizieq: Mereka Ribut, Fufufafa Girang
-
Sindir Raja Jawa yang Disebut Bahlil, Rizieq Shihab Puji Sultan Yogyakarta: Anaknya Naik Becak, Gak Naik Jet Pribadi
-
Cek Fakta: Prabowo Subianto Mengincar Habib Rizieq untuk Masuk Kabinet, Benarkah?
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Apakah Samsung S23 FE Memiliki Zoom 100x? Ini Dia Penjelasan Lengkap dengan Keunggulan Kamera yang Dimilikinya
-
HUT KORPRI, ASN Diharapkan Lebih Adaptif dengan Perkembangan Teknologi
-
Mas Dhito Dukung Penyandang Tuna Netra Wujudkan Mimpi ke Perguruan Tinggi
-
Eks Pendukung Deny-Mudawamah Putar Haluan ke Dhito-Dewi
-
Perkuat Perda-Perkada, Pemkab Kediri Tingkatkan Kompetensi ASN lewat Diklat Legal Drafting