SuaraJakarta.id - Calon Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono optimistis dirinya dan Cawalkot Depok Mohammad Idris bakal memenangkan Pilkada dengan angka 70 persen.
Keyakinan itu diungkap Imam setelah melakukan berbagai upaya dan doa yang telah ia lakoni semasa kampanye hingga pemungutan suara hari ini.
Kekinian, Imam yang sudah melakukan pencoblosan mengakui dirinya melakukan salat duha bersama Presiden PKS Ahmad Syaikhu di kediamannya untuk kemduian berdoa mengharapkan kemenangan.
"Tadi kami sudah salat duha terus juga mengantarkan doa bersama, bersama Presiden PKS untuk mengetuk pintu langit agar takdir kepada kemenangan paslon nomor 2," kata Imam di GDC, Depok, Rabu (9/12/2020).
Baca Juga: Ikut Antar Suami ke TPS, Istri Pradi Supriatna Tak Ikut Mencoblos
Imam sebelumnya meyakini dan berharap ia bersama Idris bakal unggul dari pasangan nomor 1 Pradi Supriatna - Afifah dengan angka besar.
"Targetnya 70 persen. Mudah-mudahan untuk kemenangan 02. Iya Insya Allah," ujar Imam.
Diantar Presiden PKS
Presiden PKS Ahmad Syaikhu memonitor langsung jalannya pencoblosan di TPS di Depok, teparnya di calon wali kota dan wakil wali kota yang mereka usung dan dukung, yakni Mohammad Idris dan Imam Budi Hartono.
Mengawal hati, Syaikhu bahkan mengunjungi langsung Imam di kediamannya di bilangan Grand Depok City, Depok, Jawa Barat. Tidak cuma bertamu, Syaikhu bahkan mengantar langsung Imam menuju TPS 047 di RW 10, Kelurahan Tirtajaya.
Baca Juga: Diantar Presiden PKS, Idris-Imam Optimis Menang 70 Persen di Pilkada Depok
Syaikhu berujar kedatangannya ke Imam memang dimaksudnya untuk memberikan suntikan semangat.
Berita Terkait
-
PKS Jelaskan Alasan Imam-Ririn Cabut Gugatan Sengketa Pilkada Depok di MK
-
Jagoannya Keok di Pilkada Depok, PKS Beri Respons Begini
-
Hasil Real Count PKS Imam-Ririn Unggul di Pilkada Depok, Tapi Beda Pemenangnya di Hitung Cepat Indikator dan Voxpol
-
Adu Pendidikan Supian Suri Vs Imam Budi, Panas Saling Serang di Debat Terakhir Pilkada Depok
-
Minta Bukti Keseriusan Diusul jadi Bacawali, Imam Budi Hartono Tantang NasDem Depok Lakukan Ini
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
-
Jepang Tersingkir! Ini Skenario yang Bisa Bawa Timnas Indonesia Juara Piala Asia U-17
-
Rekam Jejak Wipawee Srithong: Bintang Timnas Thailand, Pengganti Megawati di Red Sparks
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
Terkini
-
Pencurian Besi JPO Daan Mogot Bikin Warga Resah, Nyebrang Jalan Mirip 'Ninja Warrior'
-
Direksi Titipan Biang Kerok? Pramono Anung akan Bongkar Habis Manajemen Bobrok Bank DKI
-
Revitalisasi Pasar Ngadiluwih Ditargetkan Selesai Desember 2025
-
Mas Dhito Gandeng Ansor Hapus Kemiskinan Ekstrem
-
Ikuti Halal Bihalal Lingkungan, Mas Dhito Dikenal Sosok yang Ramah dan Penghobi Vespa