SuaraJakarta.id - Sebuah bus pariwisata yang mengangkut peziarah terbakar di Tol Tangerang-Merak, Banten, Rabu (9/12/2020).
Tepatnya di KM65 Ciujung, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Banten.
Bus tersebut mengangkut puluhan orang usai ziarah ke Makam Sultan Maulana Hasanudin Banten, pendiri Kesultanan Banten.
Tak ada korban jiwa ataupun luka-luka akibat kebakaran bus pariwisata tersebut.
Baca Juga: Bus Pariwisata Hangus Terbakar di Pintu Tol Palikanci Cirebon
Kasat PJR Tol Tangerang-Merak Korlantas Polri, AKP Deny Catur Wardhana memastikan, tidak ada korban jiwa yang meninggal atau luka-luka akibat kebakaran tersebut.
"Tidak ada korban jiwa, mohon bersabar ya. Nanti saya informasikan lagi," kata Kasat PJR Tol Tangerang-Merak Korlantas Polri AKP Deny Catur Wardhana.
Deny menjelaskan kebakaran bus di Tol Tangerang-Merak tepatnya di KM 65.200.
Dugaan sementara akibat adanya korsleting listrik di bagian belakang mobil bus pariwisata tersebut.
"Pengakuan pengemudi, AC bagian atas bus tiba-tiba mati, lalu mengalami konsleting dan muncul asap dari belakang," terangnya.
Baca Juga: Perempuan Tak Pakai Celana Dalam Tewas di Pinggir Jalan Tol Tangerang-Merak
Sebanyak dua mobil Damkar diterjunkan untuk memadamkan api yang membumbung tinggi dari kebakaran bus pariwisata tersebut.
Berita Terkait
-
Sejarah Penyaringan Air Masa Kesultanan Banten: Ada Pangindelan Abang, Putih dan Emas
-
Puncak Arus Mudik Pelabuhan Merak Diprediksi H-3, Ganjil Genap dan Delaying System Diberlakukan
-
Anggota TNI AL Penembak Bos Rental Nangis Mohon Ampun di Pengadilan Militer: Anak Saya Masih Kecil
-
Tol Tangerang-Merak Terapkan Ganjil Genap Saat Arus Mudik Lebaran 2025
-
30 Adegan Rekontruksi Penembakan Bos Rental Mobil, Anak Korban: Sudah Sesuai Kejadian
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Pemprov DKI Bakal Bangun Puskesmas di Cipedak, Legislator PKS: Alhamdulillah
-
Diskon Hari Kartini, Tarif Rp1 Transjakarta untuk Wanita Pada 21 April Besok
-
Namanya Bakal Diganti Jadi Rumah Sakit Internasional, Pramono: RSUD Mengecilkan Diri Sendiri
-
Ingin Ada Tempat Berolahraga Selain di GBK, Pramono Bakal Bangun Jogging Track di Sejumlah Tempat
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar