SuaraJakarta.id - Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyatakan pihaknya sampai saat ini belum memutuskan akan membuka kembali sekolah di awal tahun 2021 atau tidak. Sebab ia tak ingin keputusan mengizinkan siswa kembali ke sekolah malah berubah menjadi klaster Covid-19 baru.
Riza mengatakan, pihaknya masih melakukan kajian sampai dengan saat ini. Terlebih lagi penularan Covid-19 di Jakarta belakangan mengalami peningkatan.
"Mengenai sekolah tatap muka tahun depan kita pelajari dan kita kaji. Jadi Pemprov Jakarta sampai hari ini belum memutuskan apakah ikut tatap muka atau tidak," ujar Riza di gedung DPRD DKI Jakarta, Senin (14/12/2020).
Riza menyebut kejadian sekolah menjadi klaster baru sudah terjadi di beberapa negara lain. Ia tak ingin hal serupa juga dialami ibu kota ke depannya.
Baca Juga: Kisah Inspiratif Wagub DKI Riza Sembuh dari Covid-19
"Di beberapa negara ketika dibuka tatap muka belajar kemudian terjadi kelas terbaru kemudian ditutup kembali ini tidak mau," jelasnya.
Karena itu, pihaknya lebih memilih untuk saat ini fokus pada optimalisasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau sekolah online. Seperti peningkatan kinerja jaringan internet gratis di beberapa titik publik.
"Prinsipnya kita harapkan di masa pandemi ini program pendidikan dapat berjalan sesuai dengan harapan kita," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Termurah: Tahun Muda Banget, Harga Kisaran Rp90 Jutaan
- 5 Mobil Bekas 3 Baris Sekaliber Avanza tapi Jauh Lebih Nyaman, Kabin Lega, lho!
- 5 Rekomendasi Skincare Hanasui Untuk Usia 50 Tahun ke Atas: Wajah Cerah, Cuma Modal Rp20 Ribuan
- Infinix Hot 60i Resmi Debut, HP Murah Sejutaan Ini Bawa Memori 256 GB
- 5 Pilihan HP Xiaomi Termurah Rp1 Jutaan: Duet RAM GB dan Memori 256 GB, Performa Oke
Pilihan
-
Sri Mulyani Ungkap APBN Tahun Terakhir era Jokowi Bekerja Keras
-
Sri Mulyani "Nyentil" DPR: Tepuk Tangan Loyo Meski Ekonomi Tumbuh, Belum Makan Siang Ya, Pak?
-
5 Rekomendasi HP OPPO Murah Rp1 Jutaan, Terbaik buat Gaming dan Multitasking
-
5 Bulan Pertama 2025, Ekspor Indonesia Melonjak 6,98 Persen
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Desain Mirip iPhone Boba Tiga, Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Beli Mobil Bekas atau Mobil Baru? Ini Tips untuk Keluarga Muda
-
Cuma Sekali Klik, Incar Saldo Gratis Lewat Link Aktif DANA Kaget di Sini
-
6 Warna Cat Jotun yang Bikin Rumah Minimalis Jadi Instagramable
-
Bank Mandiri Borong 16 Penghargaan FinanceAsia Awards 2025: Akselerasi Komitmen Berkelanjutan
-
Apa Itu Dinding Kamprot? Pelajari Cara Membuat Beserta Kelebihan Dan Kekurangannya Untuk Rumah