
SuaraJakarta.id - Polda Metro Jaya berencana menerapkan Car Free Night plus Crowd Free Night di sepanjang Jalan Sudirman-MH Thamrin selama perayaan malam Tahun Baru 2021 di DKI Jakarta. Nantinya baik kendaraan hingga orang dilarang melintas di jalan tersebut.
"Direncanakan nanti pada malam tahun baru akan kami konsepkan lebih detail lagi. Akan ada Car Free Night bahkan Crowd Free Night, artinya di Jalan Sudirman-Thamrin tidak boleh dilewati kendaraan dan tidak boleh dilewati manusia," kata Dirlantas Polda Metro Jaya, Kombes Sambodo Purnomo Yogo di Mapolda Metro, Jakarta, Senin (28/12/2020).
Menurut Sambodo, penerapan kebijakan tersebut akan dilakukan mulai pukul 20.00 WIB sampai pukul 06.00 WIB keesokan harinya.
Kata dia, berkaca dari pengalaman sebelumnya, meski diterapkan Car Free Night pada malam perayaan pergantian tahun orang-orang dikhawatirkan tetap menimbulkan kerumunan. Untuk itu, ia menerapkan Crowd Free Night.
Baca Juga: Simak! Ini 8 Instruksi Pemerintah Bagi Warga Bekasi Jelang Malam Tahun Baru
"Karena ini kita dalam masa pandemi, ada beberapa titik yang nanti akan kita jaga," ujar dia.
Lebih lanjut, pihaknya akan segera berkoordinasi dengan para pengusaha hingga pemilik hotel di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin soal kebijakan tersebut. Untuk lebih detilnya, kata Sambodo, pihaknya masih akan menggodok kebijakan tersebut.
"Kita perkuat penjagaan agar mereka tidak nongkrong disitu. Kemudian juga angkutan umum jam 8 juga sudah tutup. Mal juga jam 7 malam sudah tutup. Termasuk juga rencana nanti di jalan Benyamin Sueb juga karena selama ini suka di pakai kerumunan," imbuh Sambodo.
Berita Terkait
-
Malam Tahun Baru di Candi Prambanan Gelaran InJourney Diakui Internasional Salah Satu Top New Years Eve di Dunia
-
Misa Malam Tahun Baru di Tengah Hutan, Jemaat Katolik di Padang Rela Terjang Jalan Gelap
-
Rahasia Langit Jakarta Bebas Hujan Ekstrem di Malam Tahun Baru
-
Jadi MC Acara Malam Tahun Baru, Okky Lukman Borong Dagangan Penjual Es Teh
-
Meriahnya Malam Tahun Baru 2025 di Shougang Park, Beijing: Ribuan Orang Tumpah Ruah!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Pramono Bakal Tertibkan Jalur Sepeda hingga Pedestrian Jakarta yang Digunakan Parkir Liar
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?