SuaraJakarta.id - Warga Pondok Aren bakar diri di Perigi Lama, Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan, Kamis (31/12/2020). Sebelum bakar diri, pria berinisial IH ini membasuh dirinya dengan bensin sebanyak 2 liter.
IH merupakan pria paruh baya itu berpofesi sebagai tukang tambal ban dan memiliki bengkel.
Dia nekat mengakhiri hidupnya dengan membakar diri menggunakan dua liter bensin pertalite yang dia beli di warung depan bengkel sekaligus tempat tinggalnya itu.
Pemilik warung bernama Indah (20), masih tak menyangka, bensin yang dibeli dari warungnya itu justru untuk percobaan bunuh diri.
Baca Juga: Setelah Tembak Istri dan Anak, Anggota Polisi Ini Bunuh Diri
"Iya, masih enggak nyangka. Tadi sempet beli bensin dua liter, sekitar jam setengah 10-an," katanya ditemui Suara.com, Kamis (31/12/2020).
Semula, Indah pun merasa aneh, lantaran setelah beli bensin, IH tak langsung kembali ke bengkel yang ada di depan warungnya itu.
"Aneh, dia beli bensin bukan ke bengkelnya, tapi malah ke samping gang. Tapi enggak curiga dan enggak kepikiran kalau bensinya mau dipakai begitu (bakar diri)," tuturnya.
Indah mulai tahu jika IH bunuh diri, setelah banyak warga kumpul dan ramai-ramai di gang tempat IH melakukan percobaan bunuh diri.
"Nggak ada suara teriak. Pas liat, udah rame pada kumpul. Botol bensinya juga dibawa polsi," pungkas Indah sambil melayani pembeli.
Baca Juga: Meletus 3 Kali, Polisi Tembak Polisi di Depok, Aiptu STP Bunuh Diri
Sementara itu, salah seorang saksi bernama Siran (45) menuturkan, IH diperkirakan terbakar selama 10 menit.
Berita Terkait
-
Pelatih Oxford United Hubungkan Gol Bunuh Diri Ole Romeny dengan Timnas Indonesia, Kenapa?
-
Justin Hubner Cetak Gol Bunuh Diri Bikin Wolves Malu dan Kacau Balau
-
10 Hal yang Harus Dipatuhi Saat Nyepi di Bali, Melanggar Bisa Terkena Sanksi
-
Penampakan Kim Jong Un Awasi Langsung Uji Coba Drone Bunuh Diri Baru Berbasis AI
-
Misteri Kasus Akseyna yang Trending: Profil, Kronologi Kematian, dan Update
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Jakarta Bakal Dipenuhi CCTV! Rano Karno: Anggaran Rp380 Miliar Siap Digelontorkan
-
Gubernur Pramono Anung Ingin Rebranding Bank DKI: Bisa Jadi Bank Betawi
-
Semanggi Tak Bercahaya Lagi, Pramono Geram Lampu Dicuri
-
Siap-siap Daftar! Pemprov DKI Buka Rekrutmen 1.652 PPSU, Ini Syaratnya
-
Acara Gowes Bareng Pramono Bakal Lintasi JLNT, Komunitas Pesepeda dan Pejalan Kaki Menolak