SuaraJakarta.id - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan membeberkan proses vaksinasi di Indonesia. Menurutnya dalam waktu dua hari lagi atau hari Rabu (13/1/2021) penyuntikan vaksin tahap satu kepada kelompok prioritas seperti tenaga kesehatan akan dimulai.
Hal ini dikatakan Anies dalam sambutannya saat meresmikan Rumah Sakit Ukrida, Jakarta Barat sebagai RS rujukan penanganan pasien Covid-19.
Anies juga menyatakan kesiapan DKI dalam melakukan proses vaksinasi itu.
"Dalam waktu singkat dua hari lagi, vaksin akan mulai digunakan untuk di seluruh wilayah Indonesia," ujar Anies dalam acara yang disiarkan secara virtual, Senin (11/1/2021).
Baca Juga: MUI: Fatwa Halal Perkuat Hukum Syariah Vaksin Sinovac
Anies menyebut vaksinasi ini akan menjadi titik balik penyebaran Covid-19 di Jakarta. Ia berharap begitu imunisasi ini dimulai, maka pandemi akan lebih terkendali lagi dari sebelumnya.
"Semoga ini menjadi babak baru Insya Allah Covid-19 main tekrendali," tuturnya.
Ia sendiri mengapresiasi dua orang yang hadir dalam acara peresmian itu, yakni Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin. Menurutnya kedua anak buah Presiden Joko Widodo ini bisa dengan baik turun menangani pandemi.
"Kami mengalami percepatan yang amat tinggi di dalam penanganan covid-19 kami di DKI," pungkasnya.
Baca Juga: Sudah Divaksin Covid-19 Masih Harus Swab Test? Ini Penjelasan BPOM
Berita Terkait
-
Jika jadi Gubernur, RK Janji Lanjutkan Program Rumah DP Rp0 Anies Pakai Teori Baru: Saya Sudah Ada Rumusnya
-
Diserang Bertubi-tubi di X, Publik Curiga Aksi Buzzer untuk Jegal Anies di Pemilu 2029: Ampun Dah..
-
Cek Fakta: Anies Baswedan Bentuk Partai Perubahan Indonesia (PPI), Benarkah?
-
Mantan Ketua KPK Ungkap Tom Lembong dan Anies Berniat Dirikan Partai: Sengaja Dihentikan
-
Sudah Tak Punya Jabatan, Anies Masih Saja Dicekal di Acara Demokrasi: Situasi Politik Panas...
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Kesal Diomeli Bini karena Keluar Malam dan Minum-minum, Suami di Pasar Minggu Tega Aniaya Istri Pakai Gunting
-
Perkuat Perda-Perkada, Pemkab Kediri Tingkatkan Kompetensi ASN Melalui Diklat Legal Drafting
-
Klarifikasi Pemberitaan PT Asuransi Allianz Life Soal CWIG yang Buka Bantuan Hukum
-
Kacau! Prajurit TNI Lagi Santai Ngopi di Kebayoran Baru Dianiaya Gerombolan Diduga Ormas, Satu Orang Ditangkap
-
Calon Gubernur DKI Pramono Anung Lahir dan Besar di Kediri, Begini Kesehariannya Saat Sekolah