SuaraJakarta.id - Jalanan di kawasan Kelapa Gading, Jakarta Utara banjir, Minggu (24/1/2021). Kelapa Gadung banjir setelah Jakarta diguyur hujan sebentar di pagi hari.
Kelapa Gading banjir hanya setinggi 15 cm. Kelapa gading banjr di Jalan Boulevard Barat.
"Situasi terkini di Jl. Boulevard Barat Kelapa Gading adanya genangan air setinggi +- 15 cm agar tetap hati-hati bagi pengendara yang melintas," tulis @TMCPoldaMetro, Minggu pagi.
Sebelumnya, tinggi muka air (TMA) di Pintu Air Pasar Ikan siaga 2, Minggu (24/1/2021) pagi. Ketinggian 220 sentimeter.
Baca Juga: Hujan Semalaman, Pintu Air Pasar Ikan dan Marina Jakarta Utara Siaga 2
Berdasarkan laman resmi media sosial Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta BPBD, Twitter, kronologi kenaikan Pintu Air Pasar Ikan ke Siaga II terjadi pukul 03.00 WIB.
Kenaikan permukaan air terjadi bertahap seiring dengan hujan yang mengguyur wilayah Jakarta sejak Ahad dini hari.
Pada pukul 00.00 WIB tinggi muka air Pasar Ikan berada pada posisi Siaga III dengan ketinggian muka air 180 cm. Petugas memberlakukan status waspada.
Kondisi waspada masih berlangsung hingga pukul 01.00 WIB, tinggi muka air bertambah menjadi 185 cm, sementara kondisi cuaca masih mendung tipis.
Hingga pukul 02.00 WIB, ketinggian muka air naik lagi menjadi 192 cm, status Pintu Air Pasar Ikan masih waspada Siaga III.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jakarta Kamis 21 Januari: Pagi dan Siang Umumnya Hujan
Satu jam berikutnya pukul 03.00 WIB, hujan gerimis masih mengguyur wilayah Jakarta, status Pintu Air Pasar Ikan naik menjadi Siaga II dengan ketinggian permukaan air 203 cm.
Berita Terkait
-
Berita Kemarin: Banjir Kepung Permukiman Warga, JLF Sepi Pengunjung Imbas Ekonomi Lesu
-
Pengungsi Banjir di Jakarta Capai 3.419 Orang, Ini Lokasi-lokasinya!
-
Imbas Kali Ciliwung Luber, 42 RT di Jakarta Kebanjiran
-
Beberapa Titik di Jakarta Banjir, Netizen 'Rindu' Hujatan Politisi PSI ke Anies
-
Update Terkini Banjir Jakarta: 2 Jalan dan 24 RT Masih Tergenang, Ini Lokasinya
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Hujan Deras hingga Kali Meluap, Pemukiman Warga dan Jalan di Jakarta Banjir Hampir Satu Meter
-
Dermaga Baru PIK: Gerbang Wisata Mewah ke Kepulauan Seribu, Ancol Terancam?
-
Pramono Mau Bikin Layanan Transjabodetabek, Pengamat: 60 Persen Warga Bakal Gunakan Angkutan Umum
-
Omzet UMKM di Jakarta Justru Menurun Jelang Lebaran, Ini Penyebabnya
-
Termasuk Pedagang Taman, Rano Karno Targetkan 500 Ribu Lapangan Kerja Baru di Jakarta