SuaraJakarta.id - Polisi telah meringkus seorang pria berinisial HI (45) karena aksi cabulnya dengan cara memamerkan alat vitalnya alias Mr P di depan wanita di Tasikmalaya, Jawa Barat. Saat beraksi di depan umum itu, pelaku melakukan masturbasi alias onani.
Kasus asusila ini terungkap dari setelah polisi menerima laporan dari seorang warga bernama Hilman Hapid Hidayatulah pemilik sebuah toko ponsel. Pelaporan itu setelah salah satu karyawan wanita yang menjadi korban pelecehan seksual HI
Dikutip dari Ayobandung.com--media jaringan Suara.com, karyawan wanita itu mengadu kepada atasannya jika pelaku memperlihatkan kemaluannya sambil "ngocok" atau onani.
Kemudian memberitahu pacarnya bahwa orang yang pernah masturbasi datang lagi dan mengulangi perbuatannya.
Baca Juga: Kantongi Identitas, Polisi Buru Pelaku Pamerkan Mr P ke Istri Isa Bajaj
"Menurut karyawan saya sekali. Kebetulan tadi saya lihat sendiri jadi dua kali," ungkap Hilman.
Hilman mengatakan dari kantong kreseknya ada sabun mandi dan celananya sudah basah serta ada bercak-bercak seperti sperma.
"Saya samperin dan tanya pelaku tapi jawabannya simpang siur. Bilangnya Cisalak, Gunung Tanjung, bilang lagi Cipedes, makanya saya lapor polisi biar ditindak karena meresahkan apalagi banyak anak-anak lewat. Takutnya moralnya rusak," katanya.
Kapolsek Indihiang Kompol Didik Rohim Hadi mengatakan, perbuatan terduga pelaku tersebut meresahkan masyarakat dengan memperlihatkan kemaluannya.
"Kami amankan yang bersangkutan ke mapolsek untuk dimintai keterangan," ujar Didik.
Baca Juga: Pelaku Pamer Mr P ke Istri Isa Bajaj Diduga Orang Dekat, Pak RT Curiga Ini
Menurutnya, pria yang sehari-hari bekerja sebagai tukang rongsok tersebut melakukan perbuatan asusila di depan sebuah toko ponsel di daerah Cisalak, Kecamatan Cipedes, Kota Tasikmalaya.
Berita Terkait
-
WNI Pamer Kelamin ke Pramugari Disidang di Singapura, Didakwa 1 Tahun Bui
-
Benarkah Masturbasi Tidak Batalkan Puasa? Buya Yahya Jelaskan Hukumnya Menurut Mazhab Syafii
-
Sakit Jiwa! Viral Pemotor Matic Onani Sambil Nyetir di Siang Bolong, Wanita Ini Ngamuk Kena Cipratan...
-
Reaksi Istri Setelah Praz Teguh Mundur dari PWK: Bertambah Lagi Cerita Patah Hati
-
Hukum Mengeluarkan Air Mani oleh Tangan Sendiri di Bulan Ramadhan Malam Hari, Bolehkah?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
Terkini
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral
-
Bank DKI Didemo Depan Balai Kota Sampai Menginap, Pramono: Itu Wajar