SuaraJakarta.id - Banjir menerjang Perumahan Mustika, Tigaraksa, Kabupaten Tangerang. Ketinggian air di kawasan tersebut mencapai satu meter.
"(Ada) 60 cm, kalau untuk dalamnya (ada juga) sampai 1 meter lah," ujar Ketua RT Bani ditemui di lokasi, Selasa (9/2/2021).
Bani mengatakan banjir terjadi akibat luapan air Sungai Cimanceuri, Kabupaten Tangerang, dan kiriman dari Bogor.
Tercatat ada puluhan rumah yang terdampak banjir. Namun Bani mengaku bahwa warga Perumahan Mustika Tangerang sudah terbiasa dengan banjir tersebut.
Baca Juga: Anies Klaim Banjir Pejaten dan Kampung Melayu 6 Jam Surut, Padahal 2 Hari
"Kalau terdampak banjir, mungkin sekitar 3 RT yang terdampak. Mungkin sekitaran puluhan rumah,” ujarnya.
Pantauan SuaraJakarta.id terlihat puluhan rumah di Perumahan Mustika Tangerang masih tergenang banjir hingga Selasa sore sekitar pukul 16.30 WIB.
Tidak terlihat petugas yang berjaga disekitaran wilayah tersebut.
Ada juga anak-anak yang menikmati banjir dengan berenang di sekitaran perumahan tersebut. Bahkan mereka melakukanya hingga di titik yang terdalam.
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Baca Juga: Anies Sempat Janji Banjir di Jakarta Akan Surut 6 Jam, Kini Berdalih
Berita Terkait
-
Polisi Tetapkan Pengemudi Truk Kontainer Ugal-ugalan di Tangerang Jadi Tersangka
-
Biografi Candra Kusuma, Anggota DPRD Bogor yang Viral Gara-gara Skandal Dibocorkan Anak
-
Bakal Lanjutkan Program Anies, "Parkir" Air jadi Jurus RK Cegah Banjir di Jakarta, Apa Maksudnya?
-
Hujan Lebat, Sejumlah Titik di Jakarta Tergenang Banjir
-
Hujan Deras Guyur Jakarta, 43 RT Kebanjiran
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Klarifikasi Pemberitaan PT Asuransi Allianz Life Soal CWIG yang Buka Bantuan Hukum
-
Kacau! Prajurit TNI Lagi Santai Ngopi di Kebayoran Baru Dianiaya Gerombolan Diduga Ormas, Satu Orang Ditangkap
-
Calon Gubernur DKI Pramono Anung Lahir dan Besar di Kediri, Begini Kesehariannya Saat Sekolah
-
Peringati Hari Keuangan Nasional, Bank Mandiri Perkuat Komitmen Layanan Inklusif untuk Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan
-
Bersama Semangat Sumpah Pemuda, Astra Serahkan Apresiasi 15th SATU Indonesia Awards 2024