SuaraJakarta.id - Warga Cipinang Besar, Jakarta Timur, digegerkan dengan penemuan benda diduga mortir aktif, Senin (1/3/2021).
Mortir itu ditemukan pertama kali oleh seorang pencari besi di Kali Cipinang. Penemuan ini sekitar pukul 15.15 WIB.
Benda yang diduga mortir aktif itu memiliki berat sekitar 50 kilogram.
"Awalnya tukang paku yang nemuin pake alat. Enggak ada yang berani pegang jadi lapor pak RT," kata Latifah, salah satu warga setempat, dilansir dari Antara.
Baca Juga: Ke Kebun, Suwito Warga Ponorogo Ini Nemu Mortir di Ladang, Digali Sendirian
Benda diduga mortir tersebut, lanjut Latifah, baru berhasil diangkat dari Kali Cipinang sekitar 45 menit kemudina.
Sementara itu, Yudi Supriyadi yang pertama kali menemukan benda tersebut mengaku, dirinya tidak mengetahui benda asing yang ditemukannya tersebut.
"Saya kira besi gede. Saya angkat kayak ada yang beda barangnya," ujar Yudi.
Peristiwa ini telah ditindaklanjutkan tim Gegana dengan menutup lokasi penemuan diduga mortir aktif tersebut dengan garis polisi.
Baca Juga: Warga Boyolali Temukan Mortir Zaman Penjajahan Belanda
Berita Terkait
-
Kejuaraan Asia Angkat Besi 2025: Rizki Juniansyah Sabet 3 Medali dengan Tangan Terluka
-
Asmirandah Ajak Ibu Berjuang Demi Nutrisi Anak, Ini 3 Rahasia Cukupi Kebutuhan Zat Besi Chloe!
-
Usai di Daan Mogot, Viral Pelat Besi JPO dan Halte Cakung Tipar Raib: Ulah Maling?
-
Harta Karun Zaman Besi Ditemukan di Inggris, Bernilai Rp 5,4 Miliar!
-
Terbakar dan Terkubur di Ladang, 800 Artefak Zaman Besi Ini Bikin Arkeolog Terkejut!
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
Kronologis Anak Kepsek di Bekasi Pukul Siswa SMP Gegara Kritik Dana PIP
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
-
Profil Pembeli SPBU Shell di Seluruh Indonesia: Citadel dan Sefas
-
Bareskrim Nyatakan Ijazah SMA dan Kuliah Asli, Jokowi: Ya Memang Asli
-
Gaji Dosen di Indonesia vs Malaysia vs Singapura, Negeri Ini Paling Miris!
Terkini
-
Bank Mandiri Raih Prestasi Global: The Best Trade Finance Bank in Indonesia dari The Asian Banker
-
Ada 23 Titik Pencemaran Lingkungan di Sungai Cirarab Tangerang, Menteri LH Tindak 5 Perusahaan
-
Rahasia DANA Kaget Terbongkar, Begini Cara Raih Ratusan Ribu Rupiah Tiap Bulan
-
Pabrik Peleburan Baja di Tangerang Disetop Menteri LH, Diduga Cemari Udara
-
KLH Segel Pabrik Tekstil di Cikupa Tangerang, Diduga Jadi Biang Kerok Pencemaran Lingkungan