SuaraJakarta.id - Tingkah laku Habib Rizieq di sidang menyita perhatian publik. Kabur, sampai menolak sidang virtual. Bakan Habib Rizieq sempat menolak pertanyaan hakim di sidang dengan melakukan sholat.
Mantan politikus Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean menyamakan tingkah Habib Rizieq seperti siasat penjahat.
Ferdinand memprediksi Habib Rizieq bakalan tetap ngotot dan alot dalam persidangan nanti.
Dia pasti akan membuat suasana sidang jadi gaduh, tak fokus. Manuver Habib Rizieq ini, menurut Ferdinand, punya tujuan.
Baca Juga: Kembali Jalani Sidang Online, Habib Rizieq Ngotot Minta Dihadirkan Langsung
Ferdinand menduga Habib Rizieq akan alot supaya inti perkaranya tidak dibahas yang bisa menyudutkan tokoh oposisi itu.
“Saya menduga penolakan sidang virtual ini hanya untuk bikin gaduh saja. Supaya publik tidak menangkap substansi perkara dimana akan banyak pertanyaan-pertanyaan yang akan menunjukkan siapa Rizieq Sihab. Penolakan ini cenderung sbg drama semata,” tulis Ferdinand di kicauan akun Twitternya dikutip, Selasa (23/3/2021).
Ferdinand sampai menyindir manuver Habib Rizieq di persidangan. Dia nggak membayangkan bagaimana kalau kasus dugaan chat mesum Habib Rizieq sampai naik ke persidangan.
Ferdinand pun mengulas manuver Habib Rizieq, layaknya siasat dari penjahat untuk menggelapkan aksinya.
“Ketika strategi lain tak bisa lagi, maka seorang penjahat cenderung menggunakan cara menciptakan kericuhan dan kegaduhan untuk menutupi bahwa dirinya adalah penjahat,” tulisnya.
Baca Juga: Komentar Menohok Denny Siregar Usai Habib Rizieq Islamkan 2 Orang di Sel
“Menolak pengadilan dengan berpura-pura jadi korban ketidak adilan, padahal sidang itu ada untuk memberinya keadilan,” tulisnya.
Berita Terkait
-
Cara Menangkis Serangan Ransomware lewat Kamera Pengawas
-
FPI Tegaskan Tidak Ada Agenda Politik dalam Pertemuan Habib Rizieq dengan Wamenaker Noel
-
Usai Bertemu Habib Rizieq Shihab, Wamenaker Noel Jadi Ragu dengan Narasi yang Menuding FPI Radikal
-
Tips Amankan Data Pribadi, Jangan Sampai Momen Lebaran Hilang!
-
Waduh! Serangan Trojan Perbankan lewat HP Melonjak hingga 196 Persen di 2024
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya
-
Bongkar Muat Biang Kerok Macet Parah di Tanjung Priok! Polisi Siapkan Jalur Alternatif
-
Pramono Luncurkan Transjabodetabek 21 April, Sekalian Gratiskan Naik Transum di Jakarta
-
Libatkan Tim Jibom, 205 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Paskah di Gereja Katedral