SuaraJakarta.id - Pengumuman, Demi Lovato jadi lesbian. Demi Lovato mengumumkan dirinya kini mengubah orientasi seksualnya, ya Demi Lovato menjadi seorang lesbian atau penyuka sesama jenis.
Dilansir laman Entertainment Weekly, Demi Lovato menceritakan bahwa perubahan orientasi seksualnya lah yang memicu dirinya membatalkan pernikahannya.
“Tak masalah jika (orang) menilai ini adalah sebuah drama atau tidak, tapi aku terlalu gay untuk menikahi pria saat ini,” ungkapnya pada Entertainment Weekly.
Demi Lovato diketahui memutuskan pertunangannya dengan Mac Ehrich pada Juli 2020 lalu.
Baca Juga: Kisah Madrasah Transgender, Siswa hingga Kepala Sekolahnya Semua Waria
Meski dengan gamblang dirinya mengaku menyukai sesama jenis, namun Demi mengatakan tak menutup kemungkinan dirinya akan kembali menyukai pria di kemudian hari.
“Aku tak tahu jika aku akan berubah 10 tahun lagi atau aku tidak berubah sama sekali, namun yang pasti aku telah mencintai dan menerima diriku sendiri,” katanya.
Setelah memutuskan menjadi penyuka sesama jenis, Demi pun siap untuk menjadi aktivis LGBT. Demi menyadari orientasi seksualnya berubah saat dirinya melakukan syuting video klip terbarunya beberapa waktu belakangan.
Keputusan Demi menjadi lesbian disadari potensinya oleh publik sejak Demi mengumumkan bahwa kakeknya adalah homoseksual.
Apalagi sejak 2014 silam, Demi sangat aktif mengisi acara-acara LBGT singkatan bagi komunitas lesbian, biseksual, gay dan transgender.
Baca Juga: Sekolah Islam Ini Dipimpin Waria, Siswanya Lesbian Hingga Biseksual
Karena itu Demi tidak merasa kalau fakta soal kondisi seksual dirinya dan sang kakek harus ia tutupi. Malahan, Demi bangga dengan sosok sang kakek dengan menyebutnya pemberani karena memperjuangkan haknya.
“Dia itu sungguh berani untuk mengekspresikan dirinya sendiri pada 1960. Aku merasa spiritku berasal dari dia. Dia telah wafat beberapa tahun lalu dan aku berharap ia bisa melihat perubahan yang telah ia ciptakan,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Eks Wadirreskrimsus Polda Sumut Dipecat, Diduga Penyuka Sesama Jenis
-
Pernah Diisukan Penyuka Sejenis, Jessica Wongso Ngaku Banyak Cowok Mendekatinya Usai Bebas
-
Heboh Tampang Cantik Mitha The Virgin Berhijab, Dulu Dituduh Lesbian: Aku Mau Nikah dan Ogah Pacaran!
-
Foto Bersama Komunitas LGBT Amerika Serikat, Kamala Harris Bicara Saling Menghargai
-
Ahmad Dhani Berencana Datangkan Demi Lovato Hingga Adam Lambert di Konser Dewa 19 featuring All Stars 2025
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya