SuaraJakarta.id - Tahun lalu, larangan mudik Lebaran yang dikeluarkan pemerintah pusat diikuti dengan dikeluarkannya aturan Surat Izin Keluar Masuk (SIKM) untuk masuk dan keluar Jakarta oleh Pemprov DKI Jakarta. Bagaimana dengan tahun ini?
"Nanti kita akan diskusikan, belum sejauh itu, apakah akan ada SIKM dan sebagainya nanti kita akan diskusikan bersama ke depan," kata Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria di Balai Kota, Jakarta, dilansir laman Ayojakarta, Selasa (30/3/2021).
Dia menegaskan, meski kasus corona cenderung terkendali baik di Indonesia maupun di Jakarta, tetapi virus Covid-19 itu masih ada dan penularan masih sangat mungkin terjadi.
"Kita ketahui bersama sekalipun memang pandemi Covid-19 di Indonesia, Jakarta menurun, tidak seperti bulan-bulan sebelumnya, tidak berarti bahwa kita sudah bebas dari penyebaran virus," tegasnya.
"Justru di saat penurunan seperti ini kita harus tingkatkan prokes bahkan perhatian kita harus lebihkan. Sekalipun vaksin juga sudah semakin banyak dilakukan, kita kerjakan, laksanakan bersama. Namun demikian prokes tetap," lanjutnya.
Sepert diketahui, pemerintah pusat kembali melarang mudik pada Lebaran 2021 mulai 6 mei hingga 17 Mei mendatang.
Berita Terkait
-
Wagub DKI Klaim Jakarta Belum Terdeteksi Aksi Terorisme Seperti di Makassar
-
Mudik Lebaran Dilarang, Okupansi Hotel di Kota Magelang Terancam Anjlok
-
Presiden Diminta Terbitkan Perpres Larangan Mudik Lebaran 2021
-
Mudik Lebaran Dilarang, PHRI Bidik Peluang Staycation
-
Mudik Lebaran Dilarang, Pengusaha Hotel dan Restoran Pasrah
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Cek Fakta: Pesawat Raksasa Milik Rusia Datang ke Aceh Membawa Bantuan, Ini Faktanya
-
Cek Fakta: Benarkah Megawati dan Puan Beri Peringatan ke Purbaya Jika Tidak Sejalan dengan DPR?
-
JKT Fit Block Party Ubah Lintasan Lari Jadi Panggung Mode
-
Bank Mandiri Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor Lewat Kopra by Mandiri
-
Bank Mandiri Perkuat Kolaborasi Lintas Sektor Lewat Kopra by Mandiri