SuaraJakarta.id - Kebakaran Pasar Inpres Pasar Minggu sudah padam. Pasar Inpres kebakaran di Blok C, Pasar Inpres Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Senin (12/4/2021).
Saat ini, petugas sedang melakukan pendinginan. Tidak ada laporan korban jiwa dalam kejadian tersebut.
Kepala Sub Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Selatan Herbert Plider belum dapat memastikan penyebab kebakaran.
Pemadaman api membutuhkan 129 petugas dan 30 armada pemadam kebakaran, kata Humas Pemadam Kebakaran Jakarta Mulat Wijayanto.
Baca Juga: Pasar Inpres Kebakaran, Robot Diterjunkan untuk Padamkan Api
"Kami menerima informasi bahwa terjadi kebakaran itu 18.30 WIB atau setengah tujuh malam. Lalu kami meluncur ke lokasi ternyata api ada di posisi basement," kata Helbert di lokasi.
Blok C terdiri dari lima lantai. Di basement terdapat 268 kios dan di lantai dasar terdapat 124 kios.
Helbert mengatakan, petugas tadi mengalami kesulitan menjangkau api.
"Kami posisi dari bawah, di atas asapnya. Kami cari bara-bara, masih ada bara," kata Herbert.
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Apakah Samsung S23 FE Memiliki Zoom 100x? Ini Dia Penjelasan Lengkap dengan Keunggulan Kamera yang Dimilikinya
-
HUT KORPRI, ASN Diharapkan Lebih Adaptif dengan Perkembangan Teknologi
-
Mas Dhito Dukung Penyandang Tuna Netra Wujudkan Mimpi ke Perguruan Tinggi
-
Eks Pendukung Deny-Mudawamah Putar Haluan ke Dhito-Dewi
-
Perkuat Perda-Perkada, Pemkab Kediri Tingkatkan Kompetensi ASN lewat Diklat Legal Drafting