Makam tersebut berada di ketinggian 100 meter lebih. Setiap momen hari besar seperti munggahan puasa, Maulid Nabi Muhammad SAW dan lainnya, makam keramat tersebut ramai dikunjungi warga sekitar untuk berziarah.
Sementara itu, Ade Supriyatna salah satu pengurus masjid mengatakan, Masjid Al-Ikhlas Cilenggang sudah beberapa kali direnovasi.
Terkini, masjid yang digunakan masyarakat tujuh RT di kawasan itu memiliki menara setinggi 52 meter.
Menara berwarna putih dan hijau itu memiliki lima undakan. Di atasnya terdapat kubah kecil dan lafaz Allah SWT.
Baca Juga: Kisah Masjid Jami At Taqwa: Salat di Dua Tempat dalam Satu Waktu
Meski menjadi tempat penyebaran agama Islam sejak masyarakat setempah masih beragama Hindu, tapi tak ada corak Hindu yang ditempelkan dalam arsitektur masjidnya.
"Kalau untuk corak-corak begitu kita nggak terlalu paham. Tetapi setahu saya memang nggak ada simbol akulturasi budaya di arsitektur masjidnya," ungkapnya.
Pada Ramadhan yang masih di tengah pandemi Covid-19 ini, pengurus Masjid Al-Ikhlas tetap menyelenggarakan sholat Tarawih secara normal. Sedangkan sore hari, masih ada aktivitas buka puasa bersama.
"Kalau tahun lalu full kita tidak melaksanakan terawih, semua warga shalat di rumahnya masing-masing. Tapi sekarang udah kembali sholat di masjid, terpenting pakai masker," pungkasnya.
Kontributor : Wivy Hikmatullah
Baca Juga: Penjualan Timun Suri di Tangsel Anjlok, Resep Es Timun Suri Buat Buka Puasa
Berita Terkait
-
Dinilai Berbahaya, Eks Pegawai KPK Bongkar Dosa-dosa Lili Pintauli usai jadi Stafsus Walkot Tangsel
-
Skandal Sampah Tangsel Memanas: Kabid DLH Menyusul Kadis Jadi Tersangka Korupsi Anggaran 2024!
-
Kabid DLH Tangsel Nangis Kejer, Kejati Banten Kembali Tetapkan 1 Tersangka Korupsi Sampah
-
Nah Lho! Nangis Layaknya Anak Kecil, Kabid DLH Tangsel Mewek usai Ditahan Kasus Korupsi Sampah
-
Sejarah Penyaringan Air Masa Kesultanan Banten: Ada Pangindelan Abang, Putih dan Emas
Tag
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Bangunan Diduga Milik GRIB Jaya di Lahan BMKG Disewakan Lagi Puluhan Juta
-
Cuan Bareng! Akhir Pekan Ini Klaim Saldo DANA Kaget hingga Rp749 Ribu Buat Nongkrong Tambah Seru
-
Sekarang Juga, Ada Saldo DANA Kaget Gratis Masuk ke Akun e-Walletmu
-
Bank Mandiri Raih Prestasi Global: The Best Trade Finance Bank in Indonesia dari The Asian Banker
-
Ada 23 Titik Pencemaran Lingkungan di Sungai Cirarab Tangerang, Menteri LH Tindak 5 Perusahaan