SuaraJakarta.id - Bocah sopir trulk 12 tahun ditangkap setelah viral. Penangkapan dilakukan Polda Metro Jaya.
Polisi tangkap seorang anak laki-laki berusia 12 tahun pengemudi truk kontainer.
"Sudah diamankan," kata Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya Kombes Sambodo Purnomo Yogo saat dikonfirmasi, di Jakarta, Jumat (30/4/2021).
Sambodo belum menjelaskan secara detail mengenai kasus tersebut karena proses penyelidikan yang masih berjalan.
Baca Juga: Curiga Suara Musik Truk Tambah Keras, Dicek Ternyata Dimasuki Pencuri
"Hari ini rencana kita ekspos," tambahnya.
Sebelumnya beredar sebuah video viral di media sosial Instagram yang memperlihatkan seorang anak laki-laki mengemudikan truk kontainer seorang diri.
Adapun keterangan dalam video viral yang diunggah oleh akun Instagram @cetul.22 tersebut adalah sebagai berikut:
Viral di media sosial, aksi bocah 12 tahun yang berani dan mahir mengemudikan sebuah truk tronton.
Dalam video tersebut, sopir truk bocah ini sempat ditanya oleh sesama pengendara.
Baca Juga: Viral Bocah Sopir Truk Tronton Menyetir dengan Lihai, Umurnya Mengagetkan
"Mau ke mana" tanya seorang pengguna jalan.
"Tasik," jawab bocah ini.
"Umur berapa?" tanya pengguna jalan lagi.
"Dua belas," jawab bocah tersebut.
Bikin tercengang, aksi bocah ini pun sukses memantik beragam respons warganet.
Berita Terkait
-
Putus Sekolah, Dede Rohana Jamin Pendidikan Anak-anak Sopir Truk Kecelakaan Tol Cipularang
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
-
Firasat Istri Sopir Truk Sebelum Kecelakaan Tol Cipularang: Jantung Deg-degan, Anak Nangis Terus
-
Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang Mohon Keringanan Hukuman: Anak-Anaknya Masih Kecil
-
Kabar Nahas Kecelakaan Tol Cipularang Buat Istri Sopir Truk Pingsan dan Tak Bisa Tidur Nyenyak
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Viral! Pemotor 'Bersenjata' di Gunungkidul Dikira Klitih, Ternyata Musuhnya Ulat Jati
-
Di Tengah Protes Kenaikan PPN 12%, Sri Mulyani Justru Mau Ampuni Para Pengemplang Pajak Lewat Tax Amnesty Jilid III
-
Tax Amnesty Bergulir Lagi, Para Pengemplang Pajak Bakal Diampuni Prabowo
-
Rupiah Lagi-lagi Perkasa Imbas Yield Obligasi AS Anjlok
-
Harga Emas Antam Naik Drastis, Hampir Tembus Rp 1,5 Juta/Gram
Terkini
-
Pemkab Kediri Rutin Salurkan 60 Ribu Liter Air Bersih ke Desa Sepawon
-
Optimalkan Data Analytics, Transformasi Digital Bank Mandiri Borong Berbagai Penghargaan Internasional
-
Mas Dhito Bakal Perjuangkan Perda Sound Horeg
-
Namanya Dicatut untuk Aksi Penipuan, Mas Dhito Minta Masyarakat Lebih Waspada
-
Intip Dua Produsen Lele, Pemkab Kediri Dorong Penguatan Nilai Jual