SuaraJakarta.id - Hari pertama pelarangan mudik lebaran, tol perbatasan Jakarta-Banten atau tepat Gerbang Tol Cikupa ruas jalan Tol Tangerang-Merak terlihat macet. Hal ini terjadi karena adanya kegiatan penyekatan.
Pantauan SuaraJakarta.id, Kamis (6/5/2021) terlihat puluhan petugas yang terdiri dari kepolisian dan dinas perhubungan Kabupaten Tangerang. Mereka melakukan penyekatan, pemeriksaan dan mengatur arus lalu lintas
Terlihat tiga mobil kendaraan kepolisian terparkir di pos penyekatan Tol Cikupa Jakarta-Merak.
Banyak kendaraan diminta putar balik dari Gerbang Tol Cikupa. Karena tidak dapat menunjukkan SIKM atau penyerta lainnya yang memperbolehkan melintas. Mobil-mobil yang diputar balik rata-rata berplat B.
Baca Juga: Pemudik Tertahan di Posko Batu Layang Pontianak, Langsung Dites Antigen
Namun untuk plat A rata-rata mereka diperbolehkan untuk melintas. Meski begitu mereka tetap dilakukan pemeriksaan.
Kasubdit Gakkum Ditlantas Polda Metro Jaya, AKBP Fahri Siregar mengatakan, di hari pertama pelarangan mudik terjadi kemacaten sepanjang 3 kilometer (km).
Hal ini terjadi penyekatan mudik di Gerbang Tol Cikupa, Kabupaten Tangerang.
"Betul kemacatan mulai dari KM 26-31 dari arah Tangerang-Serang, kurang lebih kurang kemacetan terjadi sepanjang 3 KM," ujar Fahri saat ditemui di lokasi, Kamis (5/5/2021).
"Penyebab antren kendaraan ini adalah adanya penyekatan di Gerbang Tol Cikupa," tambahnya.
Baca Juga: Hari Pertama Larangan Mudik, 626 Kendaraan Diputar Balik dari Tol Cikupa
Dirinya menambahkan volume kendaraan yang melintasi di Tol Cikupa mengalami peningkatan hingga 12 persen.
Berita Terkait
-
Tol Tangerang-Merak Terapkan Ganjil Genap Saat Arus Mudik Lebaran 2025
-
Total Volume Lalin Tol Jasa Marga Saat Mudik Lebaran Tembus 50 Persen dari Waktu Normal
-
Antrean Kendaraan di GT Cikupa Capai Ratusan Meter, Volume Pengendara Terus Meningkat
-
Lebih dari 500.000 Kendaraan Keluar Jakarta, Hindari Jam-jam Ini Agar Tak Terjebak Macet
-
Polisi Ungkap Kasus Perampokan Truk Gula yang Sopirnya Dibuang ke Bogor Rekayasa
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jawab Tudingan PSI, Bank DKI Tegaskan Transaksi KJP Plus Tetap Aman
-
Pemprov DKI Salurkan KJP Tahap I ke 43.205 Penerima Baru, Cek Rekeningmu
-
Bukan Sekadar Mal, Konsep Unik Ini Ubah Cara Orang Nongkrong di Gading Serpong
-
Geger di Gedung DPRD DKI Jakarta, Inisial 'NS' Diduga Pelaku Pelecehan, Siapa Dia?
-
Terobosan Transportasi Jabodetabek: Transjakarta Ekspansi Besar-Besaran, Ini Rute-Rute Barunya